Ini Seruan Pemimpin Gereja Antar Benua Terhadap Ancaman Pemanasan Global

600
5/5 - (3 votes)
Jaringan Katolik Caritas Internationalis, CIDSE dan Gerakan Iklim Katolik Global

6. Menggalakkan sektor pertanian. Pertanian harus mengejar fungsi dasarnya dalam penyediaan makanan yang sehat dan bergizi, dan membuatnya tersedia, serta dapat dijangkau oleh semua orang, sehingga berkontribusi untuk mengurangi tingkat kelaparan di seluruh dunia.

Pertanian tidak hanya digunakan sebagaimana potensinya untuk menangkap karbon, atau untuk mendukung kepentingan bisnis besar dengan mengorbankan petani miskin dan kesehatan masyarakat.

Agro-ekologi harus secara khusus dipromosikan sebagai langkah penerapan yang sangat adaptif dan tangguh, terutama bagi petani kecil, dan sebagai model yang memastikan kesejahteraan manusia, komunitas yang lebih kuat, dan peduli terhadap lingkungan.

Beberapa poin yang disebutkan di atas juga merupakan inti dari beberapa tindakan yang didengungkan oleh berbagai komunitas Katolik secara luas, untuk menjadikan visi Laudato Si ’dan Perjanjian Paris ke dalam praktek yang nyata.

[cidse.org]
Dengan demikian dengan pernyataan sikap tersebut adalah untuk memperbarui komitmen yang telah ada, untuk mengambil langkah-langkah berani, menghidupkan perubahan yang disebut dalam lembaga Keuskupan antar benua. “Kami sangat yakin bahwa konversi ekologis ini juga merupakan tantangan spiritual,” tulis catatan tersebut.

Pernyataan tersebut mendorong berbagai inisiatif yang muncul dari dalam dan di luar Gereja Katolik yang telah menyaksikan bahwa hidup yang lebih berkelanjutan adalah memungkinkan, dapat dicapai, dan lebih adil. Pada akhirnya, ini adalah kunci untuk kelangsungan hidup umat manusia.

Sumber:

  1. http://w2.vatican.va/content/francesco/en/speeches/2018/july/documents/papa-francesco_20180706_terzoanniversario-laudatosi.html
  2. https://www.cidse.org/newsroom/press-release-catholic-church-worldwide-calls-for-urgent-climate-action-and-for-a-major-break-through-at-the-cop-21-paris-conference.html.
  3. http://w2.vatican.va/content/francesco/en/speeches/2018/june/documents/papa-francesco_20180609_imprenditori-energia.html
  4. http://w2.vatican.va/content/francesco/en/speeches/2018/july/documents/papa-francesco_20180706_terzoanniversario-laudatosi.html
  5. Synod of Bishops, Amazonia: New Paths for the Church and for an Integral Ecology, 8 June 2018
  6. Conference Laudato SI’: Saving our common home and the future of life on earth (Rome, 5-6 July 2018) http://laudato-si-conference.com/
  7. Encyclical Letter Laudato Si’ of the Holy Father Francis on Care of our common Home. 24 May 2015, http://w2.vatican.va/content/francesco/en/encyclicals/documents/papa-francesco_20150524_enciclica-laudato-si.html

 

Antonius Bilandoro

 

1 COMMENT

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here