“Ikon” Sejarah Kota Jakarta

89
Pastor Adolf Heuken SJ menikmati senja di Kota Tua Jakarta.
[Dok. Cipta Loka Caraka]
Rate this post

HIDUPKATOLIK.com – Sepanjang hidupnya, Pastor Adolf Heuken SJ memberi hidup untuk Jakarta. Ia menjadi ikon Kota Jakarta.

Pastor Adolf Heuken SJ (tiga dari kanan) berlatih menjadi pilot saat menjadi perwira Luthwafe Angkatan Udara.

[Dok. Cipta Loka Caraka]

Pastor Adolf Heuken SJ lahir dari kultur orang Jerman yang tekun mendokumentasikan. Ia mampu melakukan grounding, mempelajari sejarah sampai tekun mencari, menyortir, menganalisa aneka dokumen dengan aneka bahasa, kemudian menuliskannya. Ia hidup dengan selalu memelihara sense of meaning bagi hidupnya, orang lain, dan Gereja. Kecintaannya kepada dokumen-dokumen budaya membuatnya menua bersama Jakarta.

Yusti H. Wuarmanuk

HIDUP NO.32 2019, 11 Agustus 2019

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here