web page hit counter
32.3 C
Jakarta
Thursday, April 25, 2024

Taman Baca Efata Kurubhoko : Lentera Pengetahuan

HIDUPKATOLIK.com - Gereja bertanggungjawab untuk menuntun kaum muda agar mengakses pengetahuan lebih banyak. Taman baca ini adalah lentera bagi mereka untuk mengenal dunia. Buku adalah “gudang ilmu”, darinya setiap orang dapat belajar tentang kehidupan. Apalagi...

STP St Agustinus : Berproses Menjadi Perguruan Tinggi Negeri

HIDUPKATOLIK.com - Sekolah Tinggi Pastoral (STP) St Agustinus milik Keuskupan Agung Pontianak berbenah administrasi, siap untuk menjadi perguruan tinggi negeri. STP ini didirikan untuk menjawab kekurangan guru Agama Katolik di Kalimantan. Suasana kelas di kompleks...

Sant ‘Egidio Labuan Bajo : Komunitas Benteng Modernitas

HIDUPKATOLIK.com - “Kaum muda perlu membentengi diri dengan spirit yang kokoh. Agar peka bagi kaum yang kecil dan terpinggirkan” Labuan Bajo, Sebuah Kota kecil di pesisir Flores Barat. Kota inilah yang menjadi ibu kota Kabupaten...

Mari Melayani Lebih Sungguh

HIDUPKATOLIK.com. Sadar bahwa lingkungan membutuhkan kader-kader pelayan pastoral yang harus dibekali, agar mereka merasakan suka cita di dalam pelayanan dan tidak merasa dijebak atau dijerumuskan sebagai pengurus lingkungan baru, maka pengurus lingkungan Damianus Paroki...

Dalam Keluarga Mereka Dibina

HIDUPKATOLIK.com - Awalnya sebagai tempat penitipan anak, PA Bunda Pengharapan kini menjadi keluarga bagi setiap anak yang membutuhkan kasih sayang. Sudah hampir lima tahun, Fortunata Pelafania tidak pernah menginjakkan kaki lagi di tanah kelahirannya. Fania,...

Siswa Katolik Bersekutu Dalam Iman

HIDUPKATOLIK.com - Kerinduan berkumpul dengan teman-teman seiman mendorong siswa Katolik di Klaten ini membentuk komunitas. Dalam perjumpaan persaudaraan mereka saling meneguhkan. Tidak sedikit, anak-anak dari keluarga Katolik bersekolah di sekolah swasta non Katolik pun sekolah negeri....

Menabur Asa Menggapai Cita

HIDUPKATOLIK.com - Tak kenal lelah, para guru mendampingi siswa berkebutuhan khusus agar dapat mandiri. Karena beragam gangguan, kurikulum disesuaikan dengan kebutuhan siswa. Cuaca di wilayah Bekasi, Jawa Barat, cerah. Anak-anak Sekolah Kasih Bunda (SKB) mulai berdatangan...

Memuliakan Tuhan Lewat Gamelan

HIDUPKATOLIK.com - Selain untuk hobi dan hiburan seni, para anggota komunitas ini mau melestarikan budaya dan pelayanan liturgi. Dengan gamelan mereka memuliakan Tuhan. Sekilas dari luar, tidak ada yang khas dari rumah berukuran enam kali tujuh...

Amalkan Pancasila Kita Berhikmat Bangsa Bermartabat

HIDUPKATOLIK.com Akhir-akhir ini kebinekaan Indonesia terganggu dengan maraknya pola komunikasi yang terjadi di media sosial, seperti saling mencaci, penyebaran hoaks dan saling menfitnah. Karena itu, masyarakat harus diberikan ruang untuk saling berkomunikasi, sehingga bisa...

Ajukan Izin Sejak 2007, Paroki Cikarang Belum Juga Dapat Restu Pemkab Bekasi untuk Mendirikan...

HIDUPKATOLIK.COM Sejak didirikan tahun 1992 sebagai sebuah paroki, Cikarang dengan jumlah umat Katolik yang saat ini mencapai 11.237 jiwa ternyata belum memiliki gedung gereja sendiri. Saat ini umat masih menumpang di Aula Sekolah Trinitas (yang...

Majalah Ralinggungi : Bukan Perwartaan Biasa

HIDUPKATOLIK.com - Media berperan vital dalam menyebarkan ajaran Gereja dan serta informasi. Termasuk dalam upaya melestarikan budaya yang semakin tergerus zaman. Kehadiran media dalam pelayanan pastoral dapat menjembatani saluran informasi maupun katekese-katekese singkat. Pastor Ignatius...

Dakilah Gunung Selagi Muda

HIDUPKATOLIK.com - Komunitas St Bernard Paroki Keluarga Kudus Pasar Minggu menampung anak muda mendaki gunung dan menjelajah gua. Selain kegiatan seputar altar, mereka peduli alam dan lingkungan hidup. Pagi itu, 16 Mei 2015, kabut tebal menyelimuti...

Forum Komunikasi Penyayang Kehidupan : Membela Kehidupan di Persimpangan

HIDUPKATOLIK.com - Tugas membela kehidupan bukanlah peran FKPK semata. Darma ini merupakan tanggung jawab semua orang tanpa terkecuali. Beberapa tahun lalu dunia gempar. Paus Fransiskus menelepon Anna Romano, pekerja di toko Arezzo, Florence, Italia. Anna...

Paguyuban KUAANYO: Saling Melayani Hingga Ajal Menjemput

HIDUPKATOLIK.com - Penghiburan kepada keluarga yang sedang mengalami duka kematian tidak cukup dengan ucapan belasungkawa. Penghiburan itu harus sampai pada tindakan nyata. Itulah yang dilakukan Paguyuban KUAANYO selama 37 tahun. Di Paroki St Perawan Maria...

100 Tahun SD YPPK St. Theresia Kumbe: Dijuluki “Sekolah Peradaban”

HIDUPKATOLIK.COM - Tidak banyak yang tahu tentang mengapa disebut nama sekolah beradaban karena hanya mendengar cerita dari generasi ke generasi. SD YPPK St. Theresia Kumbe, terletak di  pesisir pantai  yang berada di Distrik Malind,...

TERBARU

RISING POST IN 3 DAYS