web page hit counter
30.8 C
Jakarta
Friday, April 19, 2024

Choice Surabaya : Turun Gunung

HIDUPKATOLIK.com - Melalui Choice, kaum muda menemukan kembali pilihan dan harapannya. Memiliki relasi dan cinta yang kuat baik keluarga maupun sesama. Di wajah dan tangan merekalah masa depan Gereja. Pasangan suami istri Veronika Inderawati dan...

Komunitas Gowes Santa Anna (KGSA): Meningkatkan Imun dan Iman

HIDUPKATOLIK.COM – Rasa senasib sepenanggungan saat mengayuh sepeda melahirkan kepedulian untuk menjaga kesehatan tubuh serta pelayanan di Gereja. KOMUNITAS Gowes Santa Anna, Duren Sawit, Jakarta Timur, sering dikenal dengan KGSA dibentuk pada tahun 2014. Saat itu...

Membangun Persatuan Ditengah Keretakan Politik

HIDUPKATOLIK.com Ratusan orang mengikuti acara buka puasa bersama lintas agama di kediaman tokoh masyarakat Cibatu Haji Oding, Cikarang Pusat, Bekasi. Sabtu, 1 Juni 2019. Acara bersamaan dengan tahlilan atau doa arwah Nurhany Ruchyat keponakannya. Hadir pula...

Emban Misi Baru, Samadi Terus Berbenah

HIDUPKATOLIK.com - Selain sebagai oase rohani di tengah kebisingan Jakarta, sejak beberapa tahun terakhir ini, Samadi mengemban misi baru sebagai Pusat Pastoral Keuskupan Agung Jakarta (KAJ). Saban hari melakukan aktivitas seperti sekolah dan bekerja cukup...

Alam Situgunung: Eksplorasi Dalam Semangat Persaudaraan

Hidupkatolik.com-KAWASAN wisata Situgunung, Kampung Pasanggrahan, Desa Gede Pangrango,Kecamatan Kadudampit, Sukabumi, Jawa Barat menjadi wisata alam yang diperbincangkan akhir-akhir ini. Kawasan ini menampilkan panorama indah yang sesungguhnya. Sejauh mata memandang, kita akan dibuat tercengang-cengang oleh...

Panti Sosial Tresna Werdha Karitas : Tetap Bersyukur di Kala Senja

HIDUPKATOLIK.com - Tempat ini bukanlah sekadar penampungan para lansia. Di sini ini martabat para lansia diluhurkan. Udara pagi begitu sejuk mengisi halaman Panti Sosial Tresna Werdha Karitas (Selanjutnya Panti Werda Karitas) Cimahi, Jawa Barat. Opa-oma...

Pelayanan Untuk Pasien Psikofispiritual

HIDUPKATOLIK.com - Tak sedikit orang mengalami gangguan psikologis, fisik, dan spiritual (Psikofispiritual) karena sering stres. Ordo Kapusin Provinsi Medan (OKPM) memberikan pelayanan khusus kepada mereka. Rumah Pelayanan Psikofispiritual (RPP) St Pio Pietrelcina berdiri kokoh di perbukitan...

Turut mengambil bagian dalam kehidupan Tritunggal Allah

HIDUPKATOLIK.com Ketika para “Tetuka” hadir di Gereja Ibu Teresa Cikarang, pada minggu pertama Agustus 2019, bersama orang tuanya untuk menerima permandian atau sakramen baptis. Mirip ketika Gatotkaca kecil diceburkan di kawah Candradimuka untuk mendapatkan pembebasan...

Komunitas Meditasi Katolik Ancilla Domini KMKAD : Menemukan Tuhan dalam Kesunyian

HIDUPKATOLIK.com - Meditasi bukanlah tempat pelarian dari kenyataan hidup. Meditasi adalah kesempatan bertemu Tuhan untuk memperoleh kekuatan dalam menghadapi masalah kehidupan. Suara Sebuah nyanyian yang cocok, dapat mengantar pada keheningan. Hening di sini berbeda dengan...

Forum Komunikasi Mahasiswa Katolik Keuskupan Purwokerto (FKMKKP): TUMBUHKAN PERSAUDARAAN LEWAT BAHASA

HIDUPKATOLIK.COM Bahasa Jawa Ngapak menjadi salah satu identitas komunitas ini, lahir untuk meneladan cara hidup Gereja Perdana, menjadi keluarga untuk semua. TAHUN 1997, beberapa mahasiswa yang berasal dari Keuskupan Purwokerto, yang saat itu sedang belajar...

SLOT – Klaris Singkawang : Sang Pendoa Gereja dan Dunia

HIDUPKATOLIK.com - “Jika engkau seorang kontemplatif, cintamu menjangkau ke seluruh dunia dan mengangkat semua kesakitan. Engkau menjadi bagian dari setiap orang dan segala sesuatu dan merasakan secara nyata keterikatanmu dengan semua ciptaan”. Sepenggal ungkapan Murray...

Mengenal Relikui Kerudung Bunda Maria dari Assisi, Bagian Kecil Relikui Disimpan di Katedral Jakarta

HIDUPKATOLIK.COM - BASILIKA Santo Fransiskus dari Assisi, Italia dibangun atas perintah dari Paus Gregorius IX. Peristiwa ini terjadi satu hari setelah Fransiskus dikanonisasi pada tanggal 16 juli 1228. Elias, seorang Fransiskan, dipercaya oleh Paus...

Paguyuban Amuldati Gombong: Memuliakan Tuhan Lewat Seni Budaya

HIDUPKATOLIK.com - Obrolan santai saat menjaga gereja mengawali dibentuknya komunitas yang berkiprah di bidang seni dan budaya. Mereka melibatkan kelompok lintas agama. Tercetusnya sebuah kelompok budaya tak selalu berawal dari sesuatu yang indah. Awalnya, pada tahun...

Ziarah Katekumen Paroki Cikarang ke Goa Maria Sendang Kahuripan

HIDUPKATOLIK.com Ziarah merupakan salah satu tindakan konkrit untuk memanifestasikan iman Kristiani dalam ranah publik, bahwa iman kita dikehidupan di dunia ini, sesungguhnya merupakan suatu proses peziarahan menuju ke tanah air surgawi, yang merupakan persinggahan terakhir...

Paduan Suara Deo Gratias : Menggali Akar Musik

HIDUPKATOLIK.com - Banyak kaum muda yang meninggalkan pelayanan di dalam Gereja. Deo Gratias (DG) merupakan wadah bagi kaum muda belajar melayani melalui musik Gereja. Hening terasa pada detik-detik awal Konser Paduan Suara Deo Gratias di...

TERBARU

RISING POST IN 3 DAYS