web page hit counter
27.8 C
Jakarta
Friday, March 29, 2024

Frater Agato Edy, CJD : Mengerjakan dengan Cinta yang Besar

HIDUPKATOLIK.com - Tugas hariannya, antara lain, memelihara ayam. Meski karya ini tak mentereng, namun punya andil besar bagi kongregasinya. Suara kokok ayam meramaikan pagi yang sejuk di Biara Agustinian, Maumere, Flores, Nusa Tenggara Timur. Biara itu...

Dokter Tom Catena : Mengikuti Jejak Fransiskus Assisi

HIDUPKATOLIK.com - Ia melihat ribuan pasiennya dalam situasi yang paling sulit. Rumah sakitnya dibom, rumahnya menjadi sasaran serangan, namun ia tidak pernah pergi dan masih bekerja di Nuba hingga hari ini. Ketika pemimpin dunia enggan...

Marie Collins : Penyintas Pelecehan Seksual Menolak Diam

HIDUPKATOLIK.com - Ia pernah mengalami pelecehan seksual dengan pelaku seorang pastor. Selama bertahun-tahun ia mengalami gangguan mental. Ia menolak diam, demi keadilan bagi korban. Peristiwa tersebut tak pernah lepas dari ingatan Marie Collins. Kala itu,...

Rosdi Edita Manik : Berkat Maragat Tuak

HIDUPKATOLIK.com - Amat jarang kaum hawa menyentuh pekerjaan ini. Namun, perempuan satu ini mendobrak dominasi kaum adam di ranah itu. Dari tuak, ia mengantar anak-anaknya hingga ke kuliah. Ina (Batak: Ibu) Manik kerap mendengar keluhan...

Pastor Reynaldo Fulgentio Tardelly, SX : Semangat dan Setia Menghadapi Tantangan

HIDUPKATOLIK.com - Meski terbilang muda, tarekat mengutusnya untuk meretas karya di daerah baru. Ia membantu anak-anak pengungsi untuk mendapatkan pendidikan yang layak. Pastor Rey, demikian panggilan akrab Pastor Reynaldo Fulgentio Tardelly, SX, buru-buru menahan tangan...

Suster Maria Sigrid Key, PRR : Misi Gereja di Beranda Negeri

HIDUPKATOLIK.com - Tarekat mengirimnya ke salah satu pulau terdepan dan terluar di negeri ini. Umat yang ia layani berasal dari dua negara: Indonesia dan Malaysia. Semangat Suster Maria Sigrid Key, PRR tak surut. Biarawati dari...

Pastor Pédro Opeka CM : Cinta Misionaris Tempat Sampah

HIDUPKATOLIK.com - Tiga dekade, ia mengabdi kepada kaum termiskin di Madagaskar. Ia mengubah wajah muram tempat pembuangan sampah terakhir menjadi kota penuh persahabatan dan harapan. Tsiadino Fannie, bocah berusia 13 tahun. Ia tergopoh masuk ke...

Vincent Perritaz : Peziarahan Pulang Garda Swiss

HIDUPKATOLIK.com - Roma, Vatikan, Garda Swiss, dan Bapa Suci, telah menjadi bagian hidupnya selama tiga tahun. Kini, ia harus pulang. Ia memilih berjalan kaki dari Roma menuju kampung halaman. Sabtu, 1 Juni 2019. Vincent Perritaz,...

Patricia Lestari Taslim : Mendampingi Anak Berbakat

HIDUPKATOLIK.com - Meski usianya tak lagi muda, ia mengambil Magister Pendidikan Luar Biasa. Semua ia lakukan untuk membimbing anak semata wayangnya. Akhir Agustus lalu merupakan salah satu hari terindah bagi Patricia Lestari Taslim. Ia dan...

Letkol CAJ (Purn.) Ludgerus Joko Purwadi : Menyatukan Kata dengan Perbuatan

HIDUPKATOLIK.com - Meski telah mengakhiri masa tugasnya sebagai tentara, ia terus berkarya. Kini, ia mengabdikan diri bagi para penyandang disabilitas. Hampir tiap hari, pensiunan perwira menengah TNI AD ini selalu ngantor di Yayasan Penyandang Cacat...

Timothy Schmaltz : Meniupkan Napas Iman dalam Tiap Pahatan

HIDUPKATOLIK.com - Sudah seperempat abad ia melakoni profesi seniman patung. Karyanya pernah diremehkan, bahkan ditolak Gereja. Sosok-sosok itu berdiri bersama, tampak bahu-membahu. Ada pula yang meringkuk. Ada anak-anak. Ada orang tua. Ada perempuan hamil. Mereka...

Marianus Wilhelmus Lawe : Sungguh dan Selalu Baik

HIDUPKATOLIK.com - Kehidupan keluarga nan getir ketika kecil menyadarkanya tentang arti pendidikan. Orangtuanya menasehati, jika sukses kelak mereka bisa makan beras. Suatu hari pada 2014, jelang senja waktu Abu Dhabi, Uni Emirat Arab, telepon genggam...

Suster Maria Theresia Tuminah BKK : Tuhan Mempersiapkan Jalan

HIDUPKATOLIK.com - Kehilangan orang tercinta amat menyedihkan. Namun, kenangan itu justru menjadi fokus dan medan pelayanannya. Ia sempat bercita-cita menjadi pastor. Tuminah lahir dari keluarga Islam. Saban menjelang maghrib, ia selalu ada di mushala atau...

Bruder Fransiskus Xaverius Sugi FIC : Jalan Panggilan Bruder Dalang

HIDUPKATOLIK.com - Awalnya, ia bercita-cita menjadi guru, namun jalan panggilan mengatarnya bergabung dalam Tarekat FIC. Ia belajar mendalang, dan mengidolakan Werkudara. Di masa kanak-kananya, Br Fransiscus Xaverius Sugi FIC sudah gemar nonton wayang kulit. Kegemaran...

Pastor Victor Pogrebnii: Dulu Tentara, Kini Gembala

HIDUPKATOLIK.com - Kakek berusia 66 tahun itu menerima Sakramen Imamat tujuh tahun silam. Separuh hidupnya ia abdikan sebagai prajurit Uni Soviet. Cerita Pastor Victor dimulai di Desa Slobozia-Raşcov, di jantung Transnistria; wilayah yang masih diperebutkan...

TERBARU

RISING POST IN 3 DAYS