web page hit counter
28 C
Jakarta
Friday, April 19, 2024

Untuk Bangsa dan Gereja

HIDUPKATOLIK.com - Menyambut hari Tentara Nasional Indonesia (TNI) pada 5 Oktober 2019 ini, selain kita secara khusus mendoakan para serdadu kita, kita hendak mengenal lebih jauh geliat umat Katolik di lingkungan TNI dan Kepolisian...

Mengembalikan Kesucian Politik

HIDUPKATOLIK.com - “Jangan diberikan tepuk tangan untuk itu,” kata Presiden Joko Widodo dalam Konferensi Nasional Pemberantasan Korupsi di Jakarta akhir 2016. Dalam sambutannya Presiden Jokowi menyebutkan lebih dari seratus anggota DPR/DPRD, puluhan mantan menteri...

Menilik KV II

HIDUPKATOLIK.com - YVES Congar OP, figur penting dalam Konsili Vatikan II. Baginya, salah satu warisan penting Konsili Vatikan II bukanlah yang tertuang dalam beragam dokumen yang dihasilkan para Bapa Konsili, tetapi nilai-nilai yang dihidupi...

Buka Pintu untuk Komunikasi

HIDUPKATOLIK.com - Sebuah pertemuan historis berlangsung di Havana, Kuba, tahun 2016 lalu, tepatnya, tanggal 12 Februari. Pertemuan antara Pemimpin Tertinggi Gereja Katolik Roma Paus Fransiskus dan Pemimpin Tertinggi (Primat) Gereja Ortodoks Rusia Patriark Kirill...

Dua Ratus Tahun SPM Melayani

HIDUPKATOLIK.COM - SEPERTI kami tulis pekan lalu pada kolom ini (Lihat, Edisi No.32), situasi sosial di Belanda kurang kondusif 200 tahun lalu. Hal ini berdampak kepada eksistensi Gereja Katolik masa itu. Bahkan dikatakan, pada...

Natal, Bela Rasa

HIDUPKATOLIK.com - Setiap kali kita akan merayakan Natal, kita senantiasa diingatkan akan kasih Allah yang begitu besar kepada umat manusia sehingga Ia mengutus Putra-Nya yang tunggal untuk menebus dosa-dosa kita. Allah begitu mencintai umat...

Pendidikan Khusus Bagi Anak-Anak Dengan Panggilan Khusus

HIDUPKATOLIK.com - Seminari bukanlah tempat perlindungan bagi mereka yang memiliki “masalah psikologis”, atau mereka yang tidak berani “melanjutkan hidup”. Seminari adalah tempat di mana seseorang mengembangkan panggilan hidup mereka, mendapat pemahaman mendalam tentang Injil,...

Selamat Hari Raya Natal

HIDUPKATOLIK.com - Pembaca yang kami kasihi! Melalui kolom ini, Yayasan Hidup Katolik dan awak majalah ini mengucapkan “Selamat Hari Raya Natal” untuk Anda. Semoga Natal tahun 2018 ini membawa sukacita dan kedamaian bagi Anda...

Rasul Perubahan

HIDUPKATOLIK.com - Empat puluh satu mahasiswa-mahasiswi dari Vietnam, India, Taiwan, Bangladesh, Malaysia, Filipina, dan Indonesia berkumpul dan berbagi pengalaman iman di Kampus Universitas Katolik Atma Jaya, Bumi Serpong Damai (BSD), Tangerang Selatan, akhir Juni...

Dukungan Vatikan

HIDUPKATOLIK.com - Usai Indonesia memproklamasikan kemerdekaan pada 17 Agustus 1945, berita tentang itu mulai tersebar ke penjuru Nusantara. Di Jakarta, hari itu teks proklamasi disiarkan secara berturut-turut di kantor Domei (sekarang Kantor Berita Antara)...

Sambut Nakhoda Baru Keuskupan Agung Palembang

HIDUPKATOLIK.COM - TAHUN ini Regio Sumatera mendapat tenaga atau energi baru dengan dua tahbisan uskup dan satu rotasi. Tahbisan baru adalah Uskup Sibolga, Mgr. Fransiskus Tuaman Sasfo Sinaga pada 29 Juli 2021 dan Uskup...

Mari Mengelola Diri

HIDUPKATOLIK.com - Umat Katolik di seluruh dunia akan memasuki Masa Puasa atau Prapaskah pada Rabu Abu, 6 Maret mendatang. Dahi kita ditandai dengan salib atau kepala kita ditaburi debu sebagai tanda bahwa kita berasal...

Suara Profetis Sang Kardinal

HIDUPKATOLIK.com - Marilah kita mengucapkan selamat kepada Uskup Agung Jakarta, Ignatius Kardinal Suharyo atas penobatannya sebagai kardinal bersama 12 kardinal lain di Vatikan, Sabtu, 5 Oktober 2019 lalu. Dengan penobatan ini, Indonesia kini memiliki...

Agar Makin Peduli Sesama

HIDUPKATOLIK.com - Keuskupan Agung Jakarta (KAJ) memasuki ‘etape’ terakhir Arah Dasar (ArDas) Amalkan Pancasila. Tahun 2020 mengambil formula Amalkan Pancasila; Kita Adil, Bangsa Sejahtera. Seperti empat tahun sebelumnya, keuskupan membentuk panitia khusus setiap tahun...

Jalan Panjang Laikalisasi

HIDUPKATOLIK.com - Kita selalu mengucap syukur tatkala mendapat kabar bahwa sejumlah orang muda masuk seminari, mengikrarkan kaul kekal (bagi biarawan), tahbisan diakon, dan tahbisan imam. Kita juga ikut merasakan denyut kebahagiaan saat mendengar berita...

TERBARU

RISING POST IN 3 DAYS