web page hit counter
27.1 C
Jakarta
Wednesday, May 15, 2024

Renungan Rabu,7 Desember 2016 : Beban-Ku Ringan

HIDUPKATOLIK.com - Pw St Ambrosius, Uskup dan Pujangga; Yes 40:25-31; Mzm 103; Mat 11:28-30 YESUS mengundang yang letih lesu datang kepada-Nya. Apa maksudnya? Keletihan karena kerja keras mencari nafkah atau persoalan lain yang membelit? Bukan! Yang dimaksud...

Renungan Rabu, 22 Maret 2017 : Hukum Tuhan

HIDUPKATOLIK.com - Pekan Prapaskah III; Ul 4:1,5-9; Mzm147; Mat 5:17-19 “AKU akan menaruh hukum-Ku dalam batin mereka dan menuliskannya dalam hati mereka; maka Aku akan menjadi Allah mereka dan mereka akan menjadi umat-Ku...” (Yeremia 31:33-34). Dalam...

Renungan Selasa, 4 Juli 2017 : Andalkan Tuhan

HIDUPKATOLIK.com - Pekan Biasa XIII; Kej 19:15-29; Mzm 26; Mat 8:23-27 MENARIK untuk diketahui bahwa kata “perahu” dalam bacaan Injil hari ini adalah simbol Gereja. Salah satu cara dalam menemukan kekuatan teks Kitab Suci ini bisa...

Renungan Rabu, 9 Agustus 2017 : Dialog Keselamatan

HIDUPKATOLIK.com - Pekan Biasa XVIII; Bil 13:1-2a,25-14:1 dst; Mzm 106; Mat15:21-28 JAWABAN Yesus kepada perempuan Kanaan, yang memohon kesembuhan bagi anaknya, memperlihatkan jejak permusuhan antara bangsa Yahudi dan bangsa-bangsa kafir. Namun, Yesus tidak membuat keselamatan menjadi...

OASE ROHANI KATOLIK (15 NOVEMBER 2017) bersama RM. YOSEP SOMAR PR

Rabu Pekan Biasa XXXII PF S. Albertus Agung, Uskup dan Pujangga Gereja Bacaan Pertama; Keb 6:2-11 Dengarkanlah, hai para raja, dan pelajarilah kebijaksanaan. Bacaan Injil: Luk 17:11-19 Tidak adakah yang kembali untuk memuliakan Allah selain orang asing itu?

Ayat HIDUP hari ini (25/4/18)

HIDUPKATOLIK.com - 📖 Ayat HIDUP hari ini (25/4/18) "Aku telah datang ke dalam dunia sebagai terang, supaya setiap orang yang percaya kepada-Ku, jangan tinggal di dalam kegelapan." (Ayat 46 dari Bacaan Yohanes 12: 44-50 pada RABU PEKAN...

Aturan Perjamuan Kerajaan Allah

HIDUPKATOLIK.com - Flp. 1:18b-26; Mzm. 42:2,3,5bcd;Luk. 14:1.7-11 YESUS adalah pengamat kehidupan yang ulung. Ia selalu sanggup mengambil pesan dari hal-hal yang kecil dan sederhana dalam kehidupan sehari-hari. Penulis Kitab Amsal menangkap satu gejala yang sama: “Jangan berlagak di hadapan raja, atau berdiri...

Zakeus dan Pohon Zicamor

HIDUPKATOLIK.com - Why. 3:1-6,14-22; Mzm. 15:2-3ab,3cd-4ab,5; Luk. 19:1-10 DARI tokoh pemungut cukai, Zakeus, kita bisa belajar banyak tentang perjuangan orang beriman dalam mengatasi berbagai rintangan yang dihadapi untuk bisa masuk ke Kerajaan Surga. Kita masih ingat pesan Yesus:...

Ayat HIDUP hari ini (03/3/19)

HIDUPKATOLIK.com - Ayat HIDUP hari ini (03/3/19) Karena yang diucapkan mulutnya, meluap dari hatinya! (Ayat 45 dari Bacaan Injil: Luk 6: 39-45 pada HARI MINGGU BIASA VIII; PERINGATAN St. Katharina Drexel; Kunigunde; Marinus dari Kaisarea) HATI YANG...

Masalah Iman

HIDUPKATOLIK.com - Kis. 2:14,22-32; Mzm. 16:1-2a,5,7-8,9-10,11; Mat. 28:8-15 BACAAN hari ini menunjukkan kepada kita bahwa argumentasi anti-kebangkitan ternyata juga mempunyai dasar Alkitabiah. Bersamaan dengan para perempuan yang oleh Yesus sendiri diutus mewartakan berita kebangkitan,...

Renungan Harian 10 Oktober 2020 “Berbahagia”

HIDUPKATOLIK.com - Gal. 3:22-29; Mzm. 105:2-3,4-5,6-7; Luk.11:27-28. PERKATAAN Yesus: “Yang berbahagia ialah mereka yang mendengarkan sabda Allah dan memeliharanya” tidak menunjukkan sikap ketus Yesus terhadap orang-orang yang kagum terhadap kehadiran-Nya. Sebaliknya, Yesus ingin menunjukkan Sabda...

Renungan Harian 29 April 2021 “Karya Membangun Iman”

HIDUPKATOLIK.com – Kis. 13:13-25; Mzm. 89:2-3,21-22,25,27; Yoh. 13:16-20 KARYA penyembuhan ajaib sangat disukai dan paling banyak dicari dalam agama manapun. Kita bersyukur sekaligus perlu kritis terhadap gejala beriman yang selalu dikait-kaitkan, kadang secara paksa, dengan penyembuhan....

Renungan Harian 16 Agustus 2021 “Kekayaan Rohani”

HIDUPKATOLIK.COM - Hak. 2:11-19; Mzm. 106:34-37, 39-40, 43ab, 44; Mat. 19:16-22 DALAM kisah panggilan yang terkenal ini, Yesus mengundang pemuda kaya yang berhasrat akan hidup kekal itu untuk “menuruti segala perintah Allah” (Mat. 19:17). Hebatnya,...

Renungan Harian 11 Oktober 2021 “Sukacita”

HIDUPKATOLIK.COM – Rm. 1:1-7;Mzm. 98:1-2 -3ab, 3cd - 4; Luk.11:29-32 BAGI manusia rahasia karya keselamatan Allah sungguh terbuka selebar-lebarnya sebagaimana dikatakan oleh Rasul Paulus. Allah yang kita imani, bukan hanya menuntut manusia untuk takluk pada...

Renungan Harian 22 Agustus 2022 “Kemunafikan”

HIDUPKATOLIK.COM – PW SP Maria, Ratu, 2Tes.1:1-5, 11b-12;Mzm.96:1-2a,2b-3,4-5; Mat.23:13-22 DALAM Injil hari ini Yesus mengecam ahli-ahli Taurat dan orang-orang Farisi. Dasar kecaman Yesus terhadap mereka adalah karena “kemunafikan” yang sangat berbahaya. Mengapa berbahaya? Mereka bersikap “bersandiwara”...

TERBARU

RISING POST IN 3 DAYS