web page hit counter
30.2 C
Jakarta
Sunday, May 19, 2024

Renungan Harian 16 Juni 2023 “Hati Penuh Kasih”

HIDUPKATOLIK.COM - Ul. 7: 6-11, Mzm.103:1-2,3-4,6-7, 8,10; 1 Yoh. 4:7-16; Mat. 11:25-30 DALAM Kitab Suci, ada satu ungkapan yang unik, yakni “berpikir dalam hati” (Bdk. 1 Sam 27:1; Mrk 2:6; Luk 5:21). Orang umumnya berpikir...

Renungan Harian 5 September 2023 “Tahun Rahmat”

HIDUPKATOLIK.COM – Pw. Teresa dari Kalkuta; 1Tes. 5:1-6,9-11; Mzm. 27:1,4,13-14; Luk. 4:31-37 DI rumah ibadat Nazaret, Yesus menyatakan bahwa Ia datang untuk memberitakan tahun rahmat Tuhan. Hari ini kita menemukan Yesus menyatakan tahun rahmat Tuhan...

Renungan Harian 30 November 2023 “Iman Lahir dari Pendengaran”

HIDUPKATOLIK.COM – Pesta St.Andreas Rasul. Rm.10:9-18; Mzm.19:2-3,4-5; Mat.4:18-22 ANDREAS, murid Yohanes Pembaptis, adalah saudara Petrus, salah satu rasul pertama yang dipanggil Yesus. Tidak terlalu banyak catatan hidupnya. Ia dikabarkan merasul ke Asia Kecil dan Yunani....

Renungan Kamis, 27 Oktober 2016 : Memihak Kebenaran

HIDUPKATOLIK.com - Pekan Biasa XXX; Ef 6:10-20; Mzm 144; Luk 13:31-35 SEJUMLAH perumpamaan Yesus tidak membuat para musuh bertobat. Mereka makin geram dan berupaya menyingkirkan-Nya. Kali ini Yesus diusir atas nama Herodes yang akan membunuh-Nya. Dengan...

Renungan Rabu, 4 Januari 2017 : Bertindak Bijak

HIDUPKATOLIK.com - Pekan sebelum Epifani; BcE. 1Yoh 3:7-10; Mzm 98:1,7-9; Yoh 1:35-42 PANDANGAN dan opini publik terhadap berbagai isu serta peristiwa politik pemerintahan di Indonesia, terutama di Jakarta yang terjadi sejak bulan Oktober 2016 yang lalu...

Renungan Rabu, 21 Juni 2017 : Hukum Tabur

HIDUPKATOLIK.com - Pekan Biasa XI; 2Kor 9: 6-11; Mzm 112: 1-4; Mat 6: 1-6, 16-18 BACAAN hari ini rasanya cukup jelas. Paulus masih berbicara tentang pengumpulan dana untuk Yerusalem. Kini ia mencoba memberikan argumentasi dan persuasi...

Ayat HIDUP hari ini (5/1/18)

HIDUPKATOLIK.com -📖 Ayat HIDUP hari ini (5/1/18) "Engkau akan melihat hal-hal lebih besar daripada itu."  (Ayat 50b dari Bacaan Yoh 1: 43-51 pada Peringatan St. Gerlakus, St. Simeon Stylites, St. Syncletica, St.Yohanes Neumann) Tidak ada yang kecil...

Kami Tidak Takut

HIDUPKATOLIK.com - Yes 6:1-8; Mzm. 93:1ab,1c-2,5; Mat 10:24-33 SUHU politik Indonesia diperburuk oleh lahirnya oknum-oknum haus kuasa dan haus darah yang menciptakan pembodohan, perpecahan serta ketakutan melalui terorisme. Menjadi bagian dari silent majority bukanlah pilihan menguntungkan, apalagi jika didorong oleh motif takut...

Ayat HIDUP hari ini (29/7/18)

HIDUPKATOLIK.com - 📖 Ayat HIDUP hari ini (29/7/18) ""Di manakah kita akan membeli roti, supaya mereka ini dapat makan?" (Ayat 12b dari bacaan Yohanes 6: 1-15 pada MINGGU BIASA XVII, Peringatan St. Lek Sirdani, St. Martha, St....

Ayat HIDUP hari ini (03/09/18)

HIDUPKATOLIK.com - 📖 Ayat HIDUP hari ini (03/09/18) "Roh Tuhan ada pada-Ku oleh sebab Ia telah mengurapi Aku, untuk menyampaikan kabar baik..." (Ayat 18 dari bacaan Lukas 4: 16-30 pada Peringatan St. Gregorius Agung) BERKARYA DAN MELAKUKAN SEGALA...

Ayat HIDUP hari ini (27/10/18)

HIDUPKATOLIK.com - 📖 Ayat HIDUP hari ini (27/10/18) "Tuan, biarkanlah pohon ini tumbuh selama setahun ini lagi.” (Ayat 8a dari Bacaan Injil: Lukas 13:1-9 pada Peringatan St. Contardo Ferini) SELALU ADA KESEMPATAN UNTUK BERTOBAT DAN BERBUAH, TETAPI MEREKA...

 Ayat HIDUP hari ini (30/11/18)

HIDUPKATOLIK.com - 📖 Ayat HIDUP hari ini (30/11/18) "Betapa indahnya kedatangan mereka yang membawa kabar baik!” (Ayat 15 dari Bacaan I: Rm 10:9-18 pada PESTA St. Andreas Rasul) SEKALI PUN TAK LUPUT DARI LUKA HIDUP, KEHADIRAN MEREKA SELALU MEMBUATKU...

Ayat HIDUP hari ini (29/4/19)

HIDUPKATOLIK.com - 📖 Ayat HIDUP hari ini (29/4/19) ...Berikanlah kepada hamba-hamba-Mu keberanian... (Ayat 29 dari Bacaan Pertama  Kis 4: 23-31 pada PERINGATAN St. Hugo dari Cluny; Katarina dari Siena; Petrus dari Verona; Robertus Molesme; Yosef Benediktus...

Ayat HIDUP hari ini (11/11/19)

HIDUPKATOLIK.com - 📖 Ayat HIDUP hari ini (11/11/19) "Jagalah dirimu! Jika saudaramu berbuat dosa, tegurlah dia. Dan jika ia menyesal, ampunilah dia.” (Ayat 3 dari BacaanInjil: Luk 17: 1-6 pada SENIN PEKAN BIASA XXXII; PERINGATAN St. Martinus dari Tours; St. Menas Kallikelados; Beato Yosafat Chichkov) SAKSIKAN LINK YOUTUBE: https://youtu.be/B0rQHs_GR3c https://www.youtube.com/watch?v=B0rQHs_GR3c&feature=youtu.be JIKA...

Ayat HIDUP hari ini (14/01/20)

HIDUPKATOLIK.com - 📖 Ayat HIDUP hari ini (14/01/20) Tetapi Yesus menghardik roh jahat, kata-Nya, “Diam, keluarlah daripadanya!” (Ayat 25 Bacaan Injil: Mrk 1: 21b-28 pada SELASA; PERINGATAN St. Felix dari Nola; St. Fulgensius dari Cartagena; St. Makarina Tua; St. Nino; St. Sava) SAKSIKAN LINK YOUTUBE: https://youtu.be/woHbhocjZV0 https://www.youtube.com/watch?v=woHbhocjZV0&feature=youtu.be SIAPA...

TERBARU

RISING POST IN 3 DAYS