web page hit counter
33.8 C
Jakarta
Saturday, May 4, 2024

Uskup Atambua Titip Pesan Pastoral di Masa Prapaskah

HIDUPKATOLIK.COM - Memasuki masa Praspaskah, Uskup Atambua, Mgr. Mgr. Dominikus Saku, Pr menitipkan pesan pastoralnya kepada umat di Keuskupan Atambua agar bisa menjalani masa tobat ini sesuai dengan tema umum Aksi Puasa Pembangunan (APP)...

Kolam Siloam Tempat Yesus Menyembuhkan Orang Buta Dibuka untuk Umum

HIDUPKATOLIK.COM - Kolam Siloam, di mana Injil mengisahkan Yesus menyembuhkan seorang pria yang lahir buta, akan dibuka untuk umum. Pengunjung ke Yerusalem akan segera dapat menyaksikan fase akhir penggalian di seluruh kolam berusia 2.700 tahun,...

Ditemukan Bom Pipa di Belakang Gereja Katolik di Philadelphia

HIDUPKATOLIK.COM - Sebuah bom pipa 18 inci ditemukan di belakang sebuah gereja Katolik di Philadelphia dan disingkirkan oleh penjinak bom departemen kepolisian. Menurut laporan polisi, seorang pejalan kaki menemukan bom pipa di belakang Gereja Katolik...

Renungan Harian 21 Februari 2023 “Godaan Berkuasa”

HIDUPKATOLIK.COM – Sir.2:1-11; Mzm.37:3-4,18-19,27-28,39-40; Mrk.9:30-37 SEBENTAR lagi tahun politik 2024 akan tiba, namun sekarang aktivitas politik sudah mulai marak dengan rencana pembentukan koalisi dan pemilihan wacapres. Semua antusiasme ini terjadi karena hasrat untuk menjadi pemimpin maupun legislator...

Lukisan Sayap Malaikat di Dinding Kolumbarium

HIDUPKATOLIK.COM - Lukisan sepasang sayap malaikat menghiasi salah satu sisi dinding kolumbarium Oasis Lestari di Jl Gatot Subroto km 7-8 Jatake, Jatiuwung, Provinsi Banten. Lukisan yang dominan warna pink itu menambah hidup suasana di...

Tersangka atas Pembunuhan Uskup David O’Connell Ditangkap

HIDUPKATOLIK.COM - Seorang tersangka telah ditangkap sehubungan dengan penembakan pembunuhan pada 18 Februari 2023 terhadap Uskup Pembantu Los Angeles David O’Connell, kata Departemen Sheriff Los Angeles (LASD), Senin. Sebelum penangkapan, ada perselisihan antara subjek dan...

Gereja Berkabung atas Pembunuhan Uskup O’Connell, Para Pelayat Memasang Lilin: Dia Adalah Pembawa Damai...

HIDUPKATOLIK.COM - Keuskupan Agung Los Angeles Amerika Serikat berkabung atas mendiang Uskup David O’Connell, yang ditembak dan dibunuh pada Sabtu, 18/2/2023, dan mengenang kehidupan pelayanannya kepada Gereja sebagai pembawa damai dan advokat bagi para...

Direktur Pendidikan Katolik Ditjen Bimas Katolik Apresiasi Kunjungan DPR RI ke SMAK Seminari St....

HIDUPKATOLIK.COM - Sekolah Menengah Agama Katolik (SMAK) merupakan satuan pendidikan formal berciri khas Katolik setara dengan Sekolah Menengah Atas (SMA) yang mengintegrasikan mata pelajaran pendidikan keagamaan Katolik dan mata pelajaran umum. SMAK lahir sebagai respons...

Renungan Harian 20 Februari 2023 “Kebijaksanaan Dan Iman”

HIDUPKATOLIK.COM – Sir.1:1-10; Mzm.93:1ab,1c-2,5; Mrk.9:14-29 KITAB Putra Sirakh ditulis dengan semangat menonjolkan keunggulan iman Yahudi dan Hukum Taurat di atas filsafat Yunani pada abad kedua sebelum Masehi. Kecerdasan manusiawi tidak ada artinya di hadapan kebijaksanaan Allah yang...

Al Zastrouw Ngatawi: Pluralisme Bukan Membuat Semua Sama, tapi Tekad untuk Menjaga yang Berbeda...

HIDUPKATOLIK.COM - Perkumpulan Amerta bersama dengan LKPMBI, Komunitas Nostra Aetate Paskalis, POSNU, dan GEMAKU telah melaksanakan launching dan bedah buku berjudul “Menggagas Martabat Bangsa: Mengembangkan kehidupan kebangsaan yang adab, plural, terbuka, dan setara” hari...

Tarakanita 3 Ambil Bagian dalam Kegiatan HPSN 2023

HIDUPKATOLIK.COM - Hari Peduli Sampah Nasional (HPSN) diperingati setiap tanggal 21 Februari. HPSN 2023 tahun ini diperingati bersamaan dengan Hari Bersih Indonesia (HBI) yang dipusatkan di kawasan Thamrin, Jakarta Pusat. Dinas Lingkungan Hidup DKI Jakarta...

MEMAHAMI MAKNA ABU SAAT MEMASUKI MASA “RETRET AGUNG” PRAPASKAH

HIDUPKATOLIK.COM - MOMEN di pagi hari Senin, 13 Februari 2023 lalu menorehkan kesan mendalam, setidaknya bagi penulis. Inilah pertama kali mengikuti ibadat pembakaran daun palma di Gereja St. Laurensius, Alam Sutera, Tangerang Selatan. Langit...

Paus Fransiskus Serukan Protagonisme Awam yang Lebih Besar dalam Gereja

HIDUPKATOLIK.COM - Paus Fransiskus berbicara kepada para presiden dan perwakilan Komisi Episkopal untuk Awam yang berpartisipasi dalam Konferensi “Para Imam dan Umat Awam Dipanggil untuk Maju Bersama” dan mendesak mereka untuk mempromosikan tanggung jawab...

Renungan Harian 18 Februari 2023 “Hidup Dalam Iman”

HIDUPKATOLIK.COM –  Ibr 11:1-7; Mzm 145:2-3.4-5.10-11; Mrk 9:2-13 DUA kata yang dipakai untuk menggambarkan iman, yaitu “dasar”, keyakinan yang sungguh-sungguh dan “bukti”, suatu kepastian dari apa yang tidak dilihat. Iman memberikan kita kejelasan bahwa Allah akan menggenapi...

Untuk Tiga Agama: Rumah Keluarga Abraham Berdiri di Abu Dhabi

HIDUPKATOLIK.COM - Setelah melakukan kunjungan ke Yogyakarta 13-14 Fabruari 2023, Presiden Dikasteri untuk Dialog Antar Agama Tahta Suci, Kardinal Miguel Ayuso Angel Guixot MCCJ tidak langsung kembali ke Vatikan. Didampingi oleh Pater Markus Solo...

TERBARU

RISING POST IN 3 DAYS