web page hit counter
31 C
Jakarta
Thursday, May 2, 2024

Rayakan Peringatan Setahun, Komunitas Disabilitas “Living Word” Jadi Petugas Liturgi

HIDUPKATOLIK.COM - Perayaan Ekaristi pada Minggu (17/09/2023) siang di Paroki Kelapa Gading, Jakarta Utara, nampak berbeda. Hampir semua petugas liturgi adalah para penyandang disabilitas yang dilayani oleh Komunitas Living Word. Hari itu komunitas merayakan...

Launching Pesparani Katolik Tingkat Nasional III, Ajakan untuk Menguatkan Aksi Kolaboratif Merawat Keberagaman

HIDUPKATOLIK.COM - Pesparani penting sebagai sarana meningkatkan wawasan keagamaan bagi umat Katolik. Lewat lagu-lagu liturgi, pendalaman Kitab Suci, dan ragam kegiatan lainnya, masyarakat Katolik semakin meningkatkan kualitas spiritualitas sehingga berdampak dan pada akhirnya melahirkan...

Kardinal Suharyo: Konferensi Katolik Tuli Asia Ketiga Semakin Menguatkan Misi Penginjilan

HIDUPKATOLIK.COM - Tahun ini Indonesia menjadi tuan rumah Konferensi Katolik Tuli Asia (ADCC, Asia Deaf Catholic Conference) Ke-3. Berlangsung selama enam hari di Pusat Pastoral Keuskupan Agung Jakarta (KAJ) Samadi, Klender, Jakarta Timur, program...

Paguyuban Soverdia Paroki Matraman, “Hadiah Khusus” HUT SVD Ke-148

HIDUPKATOLIK.COM - Serikat Sabda Allah (SVD, Societas Verbi Divini) memperingati hari jadi ke-148 dengan Perayaan Ekaristi yang dirayakan secara konselebrasi oleh lebih dari 30 imam pada Jumat (08/09/2023) petang di Paroki Matraman, Jakarta Timur,...

Wajib Coba! Ada Demo Virtual Reality di Sanur Open Campus

HIDUPKATOLIK.COM-- Perkembangan teknologi menjadi tantangan sekaligus peluang di berbagai bidang. Apalagi dengan hadirnya inovasi virtual reality (VR) seperti dalam metaverse dan kecerdasan buatan atau yang kita kenal dengan Artificial Intelligence (AI) membuat semua lini...

Asyik, Sanur Open Campus Telah Dibuka!

HIDUPKATOLIK.COM-- Usai sukses menyelenggarakan Pentas Seni "Revive to New Heights" di Ciputra Artpreneur pada Sabtu, 19 Agustus 2023, Sekolah Santa Ursula (Sanur) Jakarta kembali mengadakan kegiatan yang semakin menarik. Selama dua hari, Sanur Jakarta...

Konser Musik Kristiani Terbesar di Indonesia Segera Digelar

HIDUPKATOLIK.COM - Prestige Promotions, manajemen event terkemuka di Indonesia, akan menggelar konser musik Kristiani bertajuk “Indonesia United in Worship” pada Sabtu, 28 Oktober 2023, di Community Park PIK 2, Kabupaten Tangerang, Provinsi Banten.  Sebagai wadah...

Jelang FFA, KAJ Gelar “Film Making Workshop” bagi Pegiat Komsos Paroki 

HIDUPKATOLIK.COM - Komisi Komunikasi Sosial (Komsos) Keuskupan Agung Jakarta (KAJ) menggelar program sehari bertajuk “Film Making Workshop” bagi para pegiat Seksi Komsos dari seluruh paroki yang dilayani oleh KAJ pada Sabtu (02/09/2023) di Aula...

Mgr. Adrianus Sunarko OFM Memberikan Tahbisan Diakonat kepada 4 Saudara Dina

HIDUPKATOLIK.COM-- Ordo Fratrum Minorum (OFM) Provinsi Santo Michael Malaikat Agung Indonesia kembali bersukacita. Pada Jumat, 1 September 2023, keempat Saudara Dina, yakni Sdr. Wahyu Prasetyo OFM, Sdr. Guido Ganggus OFM, Sdr. Rolan Lantur OFM,...

Pertama di KAJ, Rumah Antara untuk ODGJ Mulai Dibangun

HIDUPKATOLIK.COM - Vikep Kategorial Keuskupan Agung Jakarta (KAJ), Romo Yosephus Edi Mulyono, SJ, dan Pastor Kepala Paroki Cilincing, Romo Aloysius Cahyo Kristianto, CM, memimpin peletakan batu pertama pembangunan Rumah Antara untuk penanganan Orang Dengan...

Ketika Run4U Selalu Kunantikan

HIDUPKATOLIK.COM - EUFORIA dan kemeriahan acara Hybrid Run4U 2023 yang diadakan pada hari Minggu, 27 Agustus 2023 di Qbig BSD City baru saja usai. Tetapi kenangan akan hiruk-pikuknya fun run ini ketika bernyanyi dan...

Pesta Catur Pelajar Terbesar Segera Digelar di Indonesia

HIDUPKATOLIK.COM - Badan Pendidikan Kristen (BPK) PENABUR, sebagai salah satu institusi pendidikan ternama di Indonesia, akan menggelar Festival Catur Pelajar Tingkat Nasional 2023 bulan depan.  Rencananya, pesta catur ini akan dibuka oleh Menteri Pemuda dan...

Pesta Nama Gereja Santa Monika Ke-28: Umat Perlu Memiliki Keyakinan Diri dan Keteguhan Iman

HIDUPKATOLIK.COM - Dibanding lima tahun lalu, saat penulis pindah paroki, kondisi Gereja Santa Monika, Bumi Serpong Damai, Tangerang Selatan kini telah berubah sangat cantik. Gereja yang telah berusia 28 tahun ini, beberapa tahun lalu...

Momen Haru Misa Perdana Imam Perdana dari Paroki Alam Sutera

HIDUPKATOLIK.COM - SUARA Romo Bernard Rahadian tiba-tiba terhenti dan tak lama kemudian terlihat ia menghapus air mata dan suaranya yang biasa lantang menjadi serak. Rupanya Romo Bernard terharu saat mengenang beberapa tokoh Paroki Alam...

Pesta Rakyat Mewarnai Pesta Perak Imamat Tiga Imam

HIDUPKATOLIK.COM - SAAT kaki melangkah masuk halaman Gereja Santa Maria Regina, Paroki Bintaro Jaya telinga mendengar jelas alunan lagu bergenre dangdut. Lagu yang sontak membuat suasana hati bergembira. Sabtu sore, 19/8/2023, di Gereja ini berlangsung...

TERBARU

RISING POST IN 3 DAYS