web page hit counter
26.9 C
Jakarta
Friday, April 26, 2024

Puji Syukur atas Tahbisan dan Perutusan 11 Pastor Diosesan KAS dan 1 Pastor Xaverian

HIDUPKATOLIK.com - Kabar gembira datang dari Keuskupan Agung Semarang (KAS) yang telah melangsungkan panen raya imam baru dalam perayaan ekaristi Tahbisan Imamat di kapel Seminari Tinggi St Paulus Kentungan Yogyakarta pada Jumat 29/6, pukul 10.00...

Mari Menghargai Kebebasan Beragama!

HIDUPKATOLIK.com - Keuskupan Pangkalpinang memberi pelajaran bahwa kebebasan beragama merupakan hal yang esensial. Perlu pendekatan kemanusiaan. Ada yang berbeda di ruang sidang Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN) Tanjung Pinang di Jalan Ir. Sutami, Sekupang Batam,...

PMKRI, PMII dan MADN Bersatu Merawat Kebangsaan

HIDUPKATOLIK.COM - YAKOBUS Kumis, Sekretaris Jenderal Majelis Adat Dayak Nasional (MADN), mengaku gusar dengan pelbagai kelompok anti Pancasila yang marak muncul belakangan ini. Itu diungkapkan Yakobus saat menerima kunjungan Angelius Wake Kako, Ketua Presidium Pengurus...

Dari PKKI XII: Beriman Tangguh dan Solider, Katekese Membina Murid-murid Misioner

HIDUPKATOLIK.COM - Pertemuan Kateketik antar Keuskupan Se-Indonesia (PKKI) XII secara resmi dibuka dengan perayaan ekaristi pada hari Jumat, 9 September 2022 di Pastoran Sanjaya Muntilan. Perayaan dipimpin oleh Ketua Komisi Kateketik KWI, Mgr. Paulinus...

DUA SUSTER DSY KEUSKUPAN MANADO IKRARKAN KAUL KEKAL

HIDUPKATOLIK.COM-DUA suster anggota Konggregasi Dina Santu Yoseph (DSY) Manado mengikrarkan kaul kekal di hadapan Pemimpin Umum Konggregasi DSY Manado Sr. Christina Tandayu dan Uskup Manado Mgr. Benedictus Estephanus Rolly Untu, MSC. Upacara pengikraran kaul kekal...

Bernyanyi untuk Tuhan

HIDUPKATOLIK.com - ALUNAN suara terdengar lembut di telinga umat Katolik yang memadati Paroki St Yosep, Rumah Tiga, Poka, Ambon. Lagu O Sacrum Convivium” gubahan Kardinal Domenico Bartolucci dibawakan secara meriah di ujung Konser Musik Gereja “O Sacrum Convivium-Sacred Music in the spirit of the Roman School” oleh...

Gelar Orientasi dan Pleno, Pemuda Katolik Kota Depok Berkomitmen Menghadirkan Perubahan

HIDUPKATOLIK.COM - Pemuda Katolik Komisariat Cabang (Komcab) Kota Depok sukses menggelar Orientasi dan Rapat Pleno Pengurus yang bertempat di Aula Sekolah Santa Theresia, Kota Depok, Jawa Barat, (20/03/2022). Kegiatan dilaksanakan bertajuk “Memperkokoh Pemuda Katolik Kota Depok...

RIBUAN PELAJAR MERIAHKAN KONSER KEBINEKAAN SULUH NUSANTARA

"Indahnya sebuah kebersamaan, kedamaian dan keutuhan umat manusia dalam memahami arti kebinekaan" HIDUPKATOLIK.Com - CIREBON. Salah satu misi  pendidikan di Yayasan Santo Dominikus Cirebon, adalah untuk mewartakan kepada masyarakat, akan indahnya sebuah kebersamaan, kedamaian dan keutuhan...

Merawat Kebhinekaan di Paroki Bongsari

HIDUPKATOLIK.COM - SUASANA kekeluargaan sangat terasa di Pastoran Paroki St Theresia Bongsari Semarang. Sejumlah muda berjilbab dan teman-teman bersilahturahmi dengan para pastor dan umat Katolik Paroki St.Theresia Bongsari Semarang, 30/05. Kepala Paroki Bongsari Romo Eduardus...

Meski Gerimis, Seminari Paulus Palembang Buka Bulan Rosario dengan Prosesi

HIDUPKATOLIK.COM - Salah satu bentuk devosi umat Katolik yang popular adalah Doa Rosario. Devosi ini erat kaitannya dengan sosok Bunda Maria, ibu Tuhan Yesus. Umat Katolik memiliki tradisi yang istimewa untuk menghormati Bunda Maria. Salah...

Renovasi Pekuburan Katolik Lux Aeterna Milik Paroki St. Ignatius Manado

HIDUPKATOLIK.COM- DI tengah situasi pandemi Covid-19 (virus Corona), rasa kekhawatiran menjadi bagian dari pergumulan hidup umat manusia khususnya umat Katolik. Rasa kekhawatiran ini kadang-kadang didukung dengan berbagai informasi di media sosial terkait kasus kematian...

Pastor Pankrasius Olak Kraeng Pimpin SS.CC Provinsi Indonesia

HIDUPKATOLIK.COM - Kongregasi Hati Kudus Yesus dan Maria (Congregatio Sacrorum Cordium Iesu et Mariae Necnon Adorationis Perpetuae Sanctissimi Sacarmenti Altaris, --SS.CC) Provinsi Indonesia mengadakan Kapitel pada tanggal 17-22 Januari 2022. Kapitel ini diikuti delapan...

Dua Mukzijat dari Balik Bencana di Lembata

HIDUPKATOLIK.COM - VIDEO  BERDURASI kurang dari satu menit tentang mukjizat altar dan tabernakel yang tidak rusak di Gereja Stella Maris Lewotolok, Lembata, Nusa Tenggara Timur (NTT) telah beredar luas di media sosial. Video itu...

Vox Point Indonesia Tidak Akan Jadi Parpol

HIDUPKATOLIK.COM - Vox Point Indonesia (VPI) kembali melebarkan sayapnya. Pada Minggu, 26 November 2017 yang lalu, Yohanes Handoyo Budhisejati selaku ketua umum VPI melantik kepengurusan VPI untuk DPD Provinsi Jawa Barat, DPW Bandung Raya dan...

LAUNCHING KAMPUNG MODERASI BERAGAMA: MENGUDARAKAN GARUDA, MEMBUMIKAN PANCASILA

HIDUPKATOLIK.COM - Kemenag RI telah mencanangkan seribu kampung perintis moderasi beragama di Indonesia. Moderasi beragama adalah cara pandang, sikap, dan praktik beragama dalam kehidupan bersama dengan cara mengejawantahkan esensi ajaran agama yang melindungi martabat...

TERBARU

RISING POST IN 3 DAYS