web page hit counter
29.9 C
Jakarta
Monday, May 6, 2024

Tahbiskan Dua Diakon dan Delapan Imam, Uskup Agung Palembang: Panggilan Itu Anugerah

HIDUPKATOLIK.COM - Untuk pertama kalinya setelah diresmikan, Gereja Katedral Santa Maria, Palembang pada Kamis (31/8/2023) digunakan untuk pelaksanaan tahbisan bagi 8 imam dan 2 diakon. Perayaan dipimpin Uskup Agung Palembang, Mgr. Yohanes Harun Yuwono, dihadiri...

Selesai Kongres, Pemuda Katolik DKI Jakarta Ziarah ke Makam Pahlawan Nasional Soegijaprana

HIDUPKATOLIK.COM - DALAM rangka ucapan syukur atas terselenggaranya Kongres Nasional Pemuda Katolik XVIII, 12-14 November 2021, Semarang, Pemuda Katolik DKI Jakarta melakukan Ziarah dan Doa Kebangsaan untuk Indonesia. Sebelumnya Pemuda Katolik menggelar acara 3 tahunan,...

Selamat Jalan Pastor Paul Fangohoi

HIDUPKATOLIK.COM-BERITA duka datang dari Tarekat Hati Kudus Yesus (MSC), Pastor Paroki St. Petrus Awear- Fordata, Kabupaten Maluku Tenggara Barat, Pastor Paul Fangohoi, MSC meninggal dunia, Sabtu, 28/11/2020. Pastor Paul dikabarkan meninggal setelah sempat menderita demam...

Setia Merawat Panggilan

HIDUPKATOLIK.com - Hari Minggu Pembaptisan Tuhan menjadi hari bersejarah bagi keluarga besar Serikat Panggilan Ilahi (Society of Divine Vocations/SDV). Pada Minggu, 12/1, dua diakon dari kongregasi ini ditahbiskan menjadi imam oleh Uskup Maumere, Mgr...

Uskup Timika Tegur Dinas Pendidikan

HIDUPKATOLIK.com – Uskup Agung Timika, Papua Mgr John Philip Saklil mengecam kebijakan yang dibuat oleh pemerintah Papua. Kebijakan tersebut merujuk pada  penarikan guru negeri (PNS) dari sekolah swasta, termasuk sekolah Katolik. Kepala Departemen Pendidikan Kabupaten Mimika Jeni...

Harapan Presiden Jokowi Saat Meninjau Penataan Kawasan Pantai Bebas Parapat

HIDUPKATOLIK.COM - Presiden Joko Widodo meninjau sekaligus meresmikan penataan Kawasan Pantai Bebas Parapat di Kabupaten Simalungun, pada Rabu, 2/2/2022. Kehadiran Presiden adalah untuk melihat revitalisasi dan perbaikan-perbaikan fasilitas guna mendukung salah satu destinasi wisata...

Intip Persiapan Kontingen LP3KD Berbagai Daerah Menuju Pesparani III di DKI Jakarta

HIDUPKATOLIK.COM - PESTA Paduan Suara Gerejani (Pesparani) Katolik Nasional III akan digelar pada 27 Oktober – 1 November 2023 di Provinsi DKI Jakarta. Segala persiapan telah dilaksanakan oleh Lembaga Pembinaan pengembangan Pesparani Katolik Daerah...

Jelang Tahbisan Episkopat, Uskup Agung Koajutor Terpilih KAMS Rayakan HUT Ke-60

HIDUPKATOLIK.COM - Aula Keuskupan Agung Makassar (KAMS) pagi hari itu, Senin (29/1/2024), nampak ramai. Sejumlah imam dan umat awam memadati ruangan. Hadir pula Uskup Agung Makassar, Mgr. John Liku-Ada’.  Mereka berkumpul di sana tentu bukan...

Menulis itu Ibadah

HIDUPKATOLIK.com - KOMISI Komunikasi Sosial (Komsos) Keuskupan Larantuka menggelar pelatihan jurnalistik di Rumah Bina Saron, Larantuka, Flores Timur, Nusa Tenggara Timur (NTT), Kamis-Sabtu, 20-22/7. Pelatihan ini terselenggara berkat kerjasama dengan Komisi Komsos Konferensi Waligereja Indonesia...

Mendidik Menurut Romo Mangun

HIDUPKATOLIK.com - Peran guru bukanlah hanya sebagai pawang atau instruktur tetapi guru harus bisa mengakomodasi kepentingan kaum miskin. “Hal ini pernah disampaikan rohaniwan Katolik pembela wong cilik YB Mangunwijaya,” kata Ferry T. Indratno dari...

Meski Gerimis, Seminari Paulus Palembang Buka Bulan Rosario dengan Prosesi

HIDUPKATOLIK.COM - Salah satu bentuk devosi umat Katolik yang popular adalah Doa Rosario. Devosi ini erat kaitannya dengan sosok Bunda Maria, ibu Tuhan Yesus. Umat Katolik memiliki tradisi yang istimewa untuk menghormati Bunda Maria. Salah...

Jember, Jawa Timur: Festival Paduan Suara Inkulturasi

HIDUPKATOLIK.com - Merayakan ulang tahun ke-83 Paroki Santo Yusup Jem­ber, Jawa Timur, umat menggelar Festival Paduan Suara Inkulturasi Gerejani, Minggu, 25/9. Acara diikuti 15 wilayah, empat stasi, dan sekolah-sekolah Katolik. Turut hadir dalam acara...

Saat “Live In”, Para Seminaris pun Ikut Menderes Karet

HIDUPKATOLIK.COM -“Kami bersyukur bisa mendapat kesempatan untuk live in, tinggal bersama umat yang menjadi keluarga baru bagi kami. Melalui kegiatan ini kami semakin bersemangat untuk menjadi imam. Semoga hal-hal baik yang kami alami dalam...

Misa Safari Salib Purwokerto Dioceses Youth Day

HIDUPKATOLIK.COM - Perayaan Ekaristi dalam rangka Safari Salib Purwokerto Dioceses Youth Day (PDYD) berlangsung di Gereja Paroki St. Yosep Karanganyar, Kebumen, Jawa Tengah, pada hari Minggu 30 Oktober 2022. Perayaan ini diawali dengan perakan dan...

Paroki Wonosobo Sambut Delegasi AYD Thailand dan Jepang dengan Musik Angklung

HIDUPKATOLIK.com – Pada Senin siang, 31/7, peserta Asian Youth Day (AYD) asal Thailand dan Jepang bertandang ke Wonosobo, Jawa Tengah. Mereka berangkat dengan bus dari Purwokerto ke Wonosobo. Mereka didampingi Orang Muda Katolik (OMK)...

TERBARU

RISING POST IN 3 DAYS