MAJALAH HIDUP EDISI 16 TAHUN 2020

126
Dok. HIDUP
5/5 - (1 vote)

HIDUPKATOLIK.COM Kita bersyukur, pemerintah sudah pu­­nya rencana tersendiri bagi warga yang terdaftar di RT/RW sebagai warga prase­jahtra (punya kartu/tercatat). Tapi, masih banyak warga yang sama sekali belum tercatat di RT/RW, dusun, atau kampung. Siapa yang akan memperhatikan mereka? Maka, sembari mendata dan memberi ban­tuan darurat kepada umat internal seperti di Sikeben, saatnya Gereja Indonesia me­nun­jukkan darma baktinya bagi bangsa dan negara ini kendati Gereja juga berke­ku­rangan.

Santo-Santa Beato Julio Bonati (1874-1951): Vikep Pejuang Kemanusiaan.

Sebagai Vikaris Episkopal, ia memperhatikan kehidupan umat di Keuskupan Agung Tiranë-Durrës, Albania. Perjuangannya berbuah penahanan oleh pemerintahan komunis.

Kesaksian Anne Avantie: APD untuk Pejuang Kemanusiaan.

Di tengah pandemik Covid-19, ia menghentikan segala  aktivitas utamanya. Anne merancang alat pelindung diri (APD) bagi rumah sakit yang membutuhkan.

Eksponen Stanislaus Riyanto: Asketis Mendalami Terorisme

Ia berusaha dapat berbicara dengan pelaku teror. Ia berusaha memperoleh informasi langsung dari sumbernya, dan akhirnya mencari cara mencegah aksi teror.

HIDUP NO.16, 19 April 2020

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here