web page hit counter
34 C
Jakarta
Saturday, May 18, 2024

PENDIDIKAN: MENJAGA NYALA API

HIDUPKATOLIK.COM - PANDEMI Covid-19 menunjukkan bahwa digitalisasi industri 4.0 Indonesia masih bersifat eksklusif pada sektor industri dan ekonomi, sementara sektor pendidikan masih jauh tertinggal. Dalam praktiknya, digitalisasi pendidikan justru diinisiasi oleh sektor swasta berbentuk...

Pendidikan Moral di Sekolah

HIDUPKATOLIK.com - Satu tantangan pendidikan saat ini adalah memberikan pendidikan moral kepada peserta didik sejak dini. Peserta didik yang dibiasakan sadar dan peduli akan prinsip hidup yang benar dan yang salah. Menurut Lawrence Kohlberg (1976),...

Calon Imam dan Media Sosial

HIDUPKATOLIK.com - Harus diakui bahwa media sosial telah menjadi sarana komunikasi publik yang ekspansif, masif. Tetapi perlu disadari bahwa kehadirannya tidak hanya mendatangkan efek positif, tetapi juga negatif. Hal ini terjadi, karena diskursus dalam...

Harapan Imlek

HIDUPKATOLIK.com - Imlek yang jatuh pada 31 Januari, sungguh dinanti banyak orang. Bukan karena Imlek adalah perayaan tahun baru dalam penanggalan Cina semata, yang rutin dirayakan tiap tahun. Orang berharap kedatangan Imlek juga berarti...

Pilkada Serentak 2020, Apa Tanggung Jawab Gereja Katolik

HIDUPKATOLIK.COM - SEBANYAK 270 daerah akan mengikuti Pilkada serentak di seluruh Indonesia yakni 9 provinsi, 224 kabupaten, dan 37 kota. Sejumlah calon kepala daerah beragama Katolik pun turut menjadi kandidat dalam tahapan pilkada serentak...

Pentingnya Pendampingan Pastoral Diaspora Indonesia

HIDUPKATOLIK.COM - SETELAH Proklamasi Kemerdekaan, konflik antara Indonesia versus Belanda bukan hanya soal penguasaan wilayah melalui kekuatan militer, namun juga isu perebutan pengakuan internasional. Sebagai negara baru mustahil Indonesia mampu memenangkan pertarungan tersebut secara konvensional,...

Milenial Katolik Dan Teknopolitik Yesus (Spiritualitas Politik Yang Berbasis Teknologi)

HIDUPKATOLIK.COM - Paradigma milenial merupakan merupakan manifestasi dari wajah millennium atau pergantian masa 1000 tahun ketika dunia memasuki abad 21 sejak tahun 2000. Generasi yang lahir sejak tahun 2000 ini kerap dikenal dengan generasi milenial...

Dunia Baru

HIDUPKATOLIK.com - Dan jadilah baru seluruh muka bumi.” Nyanyian pada Masa Pentakosta ini merupakan ungkapan harapan manusia dari masa ke masa. Zaman baru biasa ditandai dengan krisis, diikuti suatu momentum yang menjadi tonggak perubahan. Paskah...

Jangan Politisasi Natal Untuk Pencitraan

HIDUPKATOLIK.COM - Tidak Perlu Natal Bersama di Monas Ramai diberitakan pernyataan Gubernur DKI Jakarta, Pak Anies Baswedan bahwa sudah ada permohonan izin penggunaan Monas untuk Perayaan Natal bersama 2017 pada Januari 2018 (Kompas/04/12/2017). Siapa yang...

Setelah Ekaristi Imlek 2569

HIDUPKATOLIK.COM - Menarik mengamati dan menikmati kemeriahan perayaan imlek, khususnya perayaan imlek tahun ini, imlek 2569. Imlek dari masa ke masa selalu membawa makna dan harapan yang kontekstual dengan kehidupan berbangsa. Meskipun makna akan harapan...

Pilihan Politik Orang Katolik

HIDUPKATOLIK.com - Suhu politik menjelang pemilihan presiden, anggota dewan, dan kepala daerah terus menghangat. Meskipun belum memasuki masa kampanye, masyarakat semakin familiar dengan berbagai survei, slogan-slogan politik dan “pertarungan gagasan” para calon pemimpin di...

Pergeseran Identitas

HIDUPKATOLIK.COM -AMARTYA Sen, peraih nobel Ekonomi tahun 1998 dari India yang lama bekerja di Amerika dan Inggris, menceritakan tentang pengalaman yang disebutnya sebagai “Pergeseran Identitas.” Dia mengatakan, “Kenangan buruk saya akan kerusuhan Hindu-Islam di...

Antisipasi Kurikulum 2013

HIDUPKATOLIK.com - Saat ini masih banyak sekolah Katolik yang belum mempergunakan Kurikulum 2013 (K-13). Ada banyak alasan menunda pelaksanaan Kurikulum 2013. Namun, menurut saya, menunda hanya akan merugikan sekolah Katolik sendiri. Peta jalan implementasi K-13...

Mendekati Pusat Kekuasaan

HIDUPKATOLIK.com - Dekat dengan pusat kekuasaan itu menyenangkan atau tidak? Komunitas Nasrani di Indonesia tentu bisa menjawab secara cukup obyektif, mengingat pernah berada dalam jarak yang berbeda- beda dengan pusat kekuasaan. walaupun bukan seorang...

Pemberlakuan Kurikulum Baru

HIDUPKATOLIK.com - Setelah Kurikulum 2013 (K-13) dilaksanakan secara terbatas tahun lalu, akhirnya pemerintah memutuskan Tahun Ajaran 2014, Kurikulum 2013 akan diberlakukan pada semua jenjang sekolah, SD-SMA/ SMK, di Indonesia. Pemerintah telah berencana akan melakukan...

TERBARU

RISING POST IN 3 DAYS