web page hit counter
30 C
Jakarta
Wednesday, May 1, 2024

Rahmat yang Tidak Terbatas

HIDUPKATOLIK.com - Saya pernah dengar statement seperti ini, “yang kaya makin kaya, yang miskin makin miskin”. Hal ini saya lihat dalam keadaan sehari- hari. Misalnya, melihat berita-berita, artis yang semakin naik daun tapi tidak...

Apa Sih Masa Adven Itu, Mengapa Dibedakan Dua Periode

HIDUPKATOLIK.COM - Seringkali saudara-saudari yang Kristen Protestan merayakan Natal jauh sebelum Malam Natal (tanggal 24 Desember) atau tanggal 25 Desember, sedangkan kita, orang Katolik merayakan Natal baru pada Malam Natal (24 Desember) atau tanggal...

Apakah yang dimaksud Infalibilitas Kepausan

HIDUPKATOLIK.COM – Apakah yang dimaksud Infalibilitas? Lalu mengapa dalam Gereja Katolik ada ajaran tentang Infalibilitas Paus? Apa tujuannya? (Agustinus Sutarno, Bekasi) Gereja Katolik lahir dari Rahim Allah sendiri. Tuhan Yesuslah menjadi pendiri dari Gereja, bukan para...

Batu Sandungan

HIDUPKATOLIK.com - Dalam Kitab Suci dituliskan Yesaya menubuatkan bahwa Mesias tidak akan diterima oleh mayoritas orang di Israel tetapi sebaliknya akan menjadi ”batu sandungan” bagi mereka. (1 Petrus 2:6-8; Yesaya 8:14, 15). Mengapa kelahiran...

Doa Anak Komuni Pertama

HIDUPKATOLIK.COM – Pastor, anak saya akan menerima Komuni Pertama, lalu dia tanya, doa apa yang seharusnya diucapkan ketika hosti dan piala diangkat imam? Bagaimana saya harus menjelaskan? Mohon bantuannya, terima kasih. (Elisabeth Ida Ayu, Mataram,...

Hakikat Ekaristi

HIDUPKATOLIK.com - Ada pandangan bahwa menerima hosti dan anggur saat komuni lebih banyak berkatnya jika dibandingkan hanya menerima hosti saja. Dan yang boleh menerima hosti dan anggur hanya orang yang istimewa. Apakah pandangan ini...

SOULMATE

HIDUPKATOLIK.COM BAGAIMANA pandangan Gereja terhadap konsep “soulmate” (belahan jiwa)? Acintya Litani, Jakarta Acintya yang baik, istilah soulmate tentu popular menjelang hari-hari Valentine. Biasanya soulmate diartikan seseorang yang akan menjadi pasangan ideal dan harmonis. Pertemuan dengannya...

Maria Bukan Dewi Kesuburan

HIDUPKATOLIK.COM – Romo, saya sempat membaca sebuah buku, dikatakan bahwa masih banyak umat Katolik khususnya di Jawa yang memandang figur Maria sama dengan sosok Dewi Sri. Apakah keduanya bisa dianggap sama? Maria Natia, Solo Dewi Sri dipandang...

Benarkah Imam Dilarang Memberi Salam Damai?

HIDUPKATOLIK.com - Benarkah pada perayaan Ekaristi, Romo dilarang memberi Salam Damai kepada umat, serta tak boleh dinyanyikan lagu “Salam Damai”? Apakah ungkapan Salam Damai itu boleh dipindahkan ke tempat lain dalam perayaan Ekaristi? Mengapa muncul larangan...

Maria, Ratu Surga

HIDUPKATOLIK.com - Mengapa doa Angelus diganti dengan doa Regina Caeli pada masa Paskah? Apakah doa Regina Caeli berkaitan dengan dogma Maria diangkat ke surga? Margaretha Maria Sasanty Andriani, Malang Pertama, doa Regina Caeli (Ratu Surga) sudah sangat tua. Tidak mungkin menentukan siapa...

Bolehkah Merayakan Misa Imlek?

HIDUPKATOLIK.com - Menurut pengamatan saya, ada keuskupan yang mengijinkan Misa Imlek, tetapi ada juga yang menolak . Mengapa ada perbedaan yang begitu mencolok? Apa dasar teologis Misa Imlek? Jika diijinkan Misa Imlek, mana ungkapan...

Cemara di Hari Natal

HIDUPKATOLIK.com - Terdapat kebiasaan untuk memasang hiasan Natal, seperti lampu Natal, pohon cemara hingga kue-kue Natal. Menyangkut pemasangan pohon cemara, apakah ini kebiasaan Gereja Katolik? Haruskah kita mengikutinya? Ratna Galih, Ambarawa, Jawa Tengah. Pernah ada cerita,...

Bunda Maria Saksi Pertama Kebangkitan Kristus?

HIDUPKATOLIK.com - Siapakah saksi pertama dari kebangkitan Kristus, Magdalena atau Bunda Maria? Ada seorang imam yang mengatakan bahwa Bunda Maria adalah saksi pertama dari kebangkitan Kristus. Apa dasar biblis dari pernyataan itu? B.M. Chandrawati, Malang Pertama, menurut data biblis...

Apakah Boleh Doa Tanpa Menyebut Amin

HIDUPKATOLIK.COM – Romo, apa sebenaranya arti kata “Amin?” Kenapa sebegitu powerful? Jika kita doa tanpa menyebut “Amin”, apakah doa itu afdol? Frederica, Depok Mungkin, tanpa disadari banyak orang ternyata tidak memahami kata “Amin”. Padahal, kata ini tidak...

Sungkem Orangtua dalam Pernikahan

HIDUPKATOLIK.com - Dalam upacara perkawinan, saya mengamati ada perbedaan antara Romo yang satu dengan yang lain. Misal ada yang melakukan upacara sungkem sebelum janji nikah, tapi ada yang sesudah janji nikah. Menurut aturan liturgis,...

TERBARU

RISING POST IN 3 DAYS