web page hit counter
32.6 C
Jakarta
Tuesday, May 14, 2024

Menggerakkan Generasi Z Mewartakan Nilai Kebangsaan: Betapa Indahnya Keberagaman yang Ada

HIDUPKATOLIK.COM - “Jalinan acara Kemah Kebangsaan II sungguh mengesankan, membuat kami menyadari secara langsung betapa indahnya keberagaman yang ada!” ungkap Tim Maluku Putri di video klip mereka seusai acara. ACARA Kemah Kebangsaan II diselenggarakan oleh...

Gerakan Kebhinnekaan: Kita Bergerak, Dapat Berkah

HIDUPKATOLIK.COM - “SAYA yakin!” cetus Kiai Muqorobbin Al Azis, pada acara Maulid Kebangsaan di Pondok Pesantren Al Azis yang dipimpinnya, Rabu, 10/11/2022 lalu. “Kita terus bergerak di Kota Bekasi ini, insya Allah, kita dapat...

Terus Berlanjut Kebersamaan Sekolah St Yoseph dan Ponpes Nurul Huda Setu Bekasi

HIDUPKATOLIK.COM - Sekolah St Yosep Harvest City dan Pondok Pesantren Nurul Huda merayakan Hari Guru Nasional 2022 pada 25 November 2022, bersama-sama. Perayaan diisi dengan upacara bendera bersama dan pertandingan olah raga. Kegiatan kebersamaan...

Perwakilan Ormas Perempuan Lintas Kepercayaan dan Profesi Mengadakan Audiensi dengan Gubernur Lemhanas RI: Libatkan...

HIDUPKATOLIK.COM - Bertempat di Ruang Nusantara 2 Gedung Lemhannas RI, Jakarta, dilakukan audiensi antara organisasi kemasyarakatan (ormas) perempuan lintas kepercayaan dan profesi yang dipimpin oleh Mathilda AMW Birowo, Ketua Alumni Katolik UI dan Dosen...

OMK KAJ, Yuk, Kita Rayakan Hari Orang Muda Sedunia bersama Bapak Kardinal!

HIDUPKATOLIK.COM - Dengan inspirasi dari Lukas 1:39: Maria Bangkit dan Bergegas, Keuskupan Agung Jakarta akan merayakan Hari Oran Muda Seduni ke-37  pada hari Sabtu, 26/11/2022 bersama Uskup Agung Jakarta, Ignatius Kardinal Suharyo. Acara ini...

Uluran Tangan untuk Korban Gempa Cianjur

HIDUPKATOLIK.COM - Caritas Keuskupan Bandung bersama dengan Caritas Indonesia berangkat ke Cianjur, Jawa Barat, Selasa, 21/11/2022 untuk membantu Keuskupan Bogor merespons Gempa Cianjur yang terjadi pada hari Senin, 21/11/2022. Apabila anda tergerak untuk membantu para...

HUT Gereja Katolik Kampung Sawah ke-126, Hangatnya Pelukan Pesodaraan

HIDUPKATOLIK.COM - MUSIK gambang kromong masih mengalun mengiringi tarian Nandak Ganjen di panggung. Dari balik kerumunan umat Paroki Kampung Sawah Gereja Servatius, muncul Kiai Shalahuddin Al-Jabar dengan rambut sebahu memeluk para sahabatnya di Servatius....

Gelar OSTARNAS V-2022, Sr Marie Yose CB: Kompetisi Itu Baik

HIDUPKATOLIK.COM - Sekolah-sekolah di bawah Yayasan Tarakanita memiliki cara tersendiri dalam melakukan penjaminan mutu pendidikan yang diselenggarakan. Salah satu bentuknya adalah menyelenggarakan Olimpiade Sains Tarakanita Nasional (OSTARNAS) yang diikuti oleh peserta didik dan pendidik dari...

Cendekiawan Lintas Agama Bertemu, Sepakat Bersinergi untuk Bangsa dan Negara

HIDUPKATOLIK.COM - Ketua umum Ikatan Sarjana Katolik (ISKA) Luky A. Yusgiantoro mengatakan kerja sama organisasi lintas agama sangat diperlukan saat ini dalam menghadapi persoalan bangsa terutama masalah radikalisme, pendidikan, energi dan lingkungan serta masalah...

Ini Jadwal Misa Jumper Perkantoran KAJ 4 November 2022

HIDPUKATOLIK.COM - Jadwal Misa Jumat Pertama (Jumper)  Perkantoran lingkungan Keuskupan Agung Jakarta (KAJ) pada 4 November2022 Jakarta Selatan: 1. Arkadia, pk 12: RD Kristoforus Lucky N 2. PD Maybank Indonesia, pk 12, RD Nemesius Pradipta 3. PUKAT KAJ Pukul...

Berkati Rumah Abu Oasis Lestari, Uskup Bandung: “Ketika Ada Orang Bertanya, Siapa yang Ingin...

HIDUPKATOLIK.COM - Uskup Bandung yang juga Sekretaris KWI, Mgr. Antonius Subiyanto Bunyamin, OSC memberkati Rumah Abu (Kolumbarium) Oasis Lestari pada Hari Peringatan Arwah Semua Orang Beriman, Rabu, 2/11/2022. Rumah Abu yang merupakan perluasan dari Rumah...

ASAK Bidaracina Membantu Anak Prasejahtera untuk Sekolah dan Kuliah

HIDUPKATOLIK.COM - Program Ayo Sekolah, Ayo Kuliah (ASAK) di Keuskupan Agung Jakarta terus berkembang dan hampir semua paroki di KAJ menyelenggarakan Program ASAK ini. Salah satu paroki itu adalah Paroki Santo Antonius Padua Bidaracina...

Kardinal Suharyo: Menjadi Pribadi yang Berubah

HIDUPKATOLIK.COM - Sebanyak 518 umat Katolik Bekasi menerima Sakramen Krisma di Gereja Santo Arnoldus Janssen, Kota Bekasi, Minggu (30/10/2022) sore. Upacara ini dipimpin oleh Uskup Agung Jakarta, Ignatius Kardinal Suharyo. Uskup Agung Jakarta didampingi Kepala...

Pemuda Katolik Jakarta Pusat Gelar Napak Tilas Sumpah Pemuda Bersama Organisasi Kepemudaan se- Jakarta...

HIDUPKATOLIK.COM - Pemuda Katolik bersama Organisasi Kepemudaan menggelar Napak Tilas Sumpah Pemuda dalam rangka memperingati 94 tahun Hari Sumpah Pemuda, Sabtu ( 29/10/2022 ). Kegiatan yang diinisiasi pemuda Katolik Komisariat Cabang (Komcab) Jakarta Pusat...

Yayasan Tarakanita Jalin Kerja Sama dengan Himeji International School Jepang

HIDUPKATOLIK.COM - Suster Marie Yose CB, Ketua Yayasan Tarakanita menandatangani Memorandum of Understanding (MoU) dengan Himeji International School, Jepang. Himeji International School merupakan bagian dari Suruga Academy School Corporation dibawah kepemimpinan Mr. Masahiko Suruga. Acara...

TERBARU

RISING POST IN 3 DAYS