web page hit counter
29 C
Jakarta
Sunday, May 19, 2024

Pembaptisan Arwah, Tidak Perlu!

HIDUPKATOLIK.com - Ketika berada di Swiss, saya diundang saudara menghadiri persekutuan doa Katolik. Malam itu, ada acara pembaptisan bagi orang yang sudah meninggal dunia dan belum dibaptis, termasuk janin-janin yang meninggal karena kontrasepsi. Acara...

Menjelaskan Trinitas kepada Non-Katolik

HIDUPKATOLIK.COM – Saya kerap ditanya oleh beberapa teman non-Katolik, karena saya sekolah di sekolah negeri. Kenapa dalam agama Katolik ada tiga Tuhan. Bagaimana menjelaskannya, Romo? (Tabitha, Jakarta) PERTANYAAN klasik yang sering kali dilontarkan oleh mereka yang...

Sabda Menjadi Manusia

HIDUPKATOLIK.com - Ada yang mengatakan, bahwa Perayaan Natal, Kelahiran Yesus pada 25 Desember, pada mulanya berasal dari tradisi Hari Raya kelahiran Dewa Matahari yang dirayakan bangsa Romawi? Dari sinilah lalu juga muncul ungkapan “Dies...

Menegaskan Mana Kehendak Allah, Bukan Persoalan Mudah

HIDUPKATOLIK.COM - PERTANYAAN: Romo Kris, apakah segala sesuatu yang terjadi pasti kehendak Allah? (artinya telah ditentukan Allah). Bagaimana cara kita membedakan mana yang kehendak Tuhan dan mana yang bukan? - Novita, Jakarta PADA saat berdoa...

“Wanita” itu Maria

HIDUPKATOLIK.com - Mengapa pada perkawinan di Kana, Yesus memanggil ibunya dengan sebutan “wanita” (Yoh 2:4)? Bukankah sebutan demikian itu tidak pantas atau kurang ajar, jika ditujukan kepada seorang ibu kandung? Sebutan “wanita” juga digunakan...

Cara Menyambut Komuni

HIDUPKATOLIK.COM – Romo, saya pernah melihat seorang OMK menerima Komuni menggunakan lidah. Sebetulnya bagaimana pandangan Gereja Katolik setelah Konsili Vatikan II, mengenai Komuni dengan lidah? Apakah saya boleh juga melakukannya? (Brian Hutomo, Magelang) MARI kita baca...

Apakah benar Allah itu Pencemburu

HIDUPKATOLIK.COM – Allah adalah kasih dan kasih itu tidak cemburu (1 Kor. 13:4), lantas mengapa dikatakan bahwa Allah itu cemburu (Kel.20:5; Ul 4:24)? Mohon penjelasannya romo. Terima kasih.  Kevin, Temanggung Kita mengenal istilah metafora, pemakaian kata atau penggambaran...

Merindukan Kebahagiaan Kekal

HIDUPKATOLIK.com - Setiap kali menjelang bulan arwah (November), saya merasa diteguhkan lagi oleh ajaran tentang hal-hal terakhir. Sepanjang tahun, setiap kali saya mengalami kesulitan dan tantangan hidup, saya dikuatkan dengan mengingat kebahagiaan yang akan disediakan Allah...

RABU ABU, TOBAT, DAN PRAPASKAH

HIDUPKATOLIK.COM Romo jika saya tidak bisa menghadiri Misa Rabu Abu, apakah saya masih boleh berpuasa dan pantang? Kemudian, sebenarnya puasa Katolik yang benar itu seperti apa? Yunias, Kutai Barat, Kalimantan Timur Tentu saja. Tidak ada halangan...

Mengapa Paus, Uskup, Pastor/Romo Disapa Bapa? Berikut Ini Penjelasannya.

HIDUPKATOLIK.COM – Salam jumpa, Pastor Hertanto! Selama ini saya sering mendengar sapaan atau panggilan “bapa” yang dialamatkan kepada Paus, uskup, pastor/romo. Mengapa mereka disapa seperti itu. Saya menemukan dalam Matius 23:9, bahwa Yesus melarang untuk menyebut...

Meninggal seperti Kristus

HIDUPKATOLIK.com - Dalam misa arwah yang memakai Doa Syukur Agung II, ada tambahan doa khusus berikut ini, “Dia telah meninggal seperti Kristus, maka perkenankanlah...” Kalau misalkan yang didoakan itu orang yang selama hidupnya jauh...

Apakah Boleh Mendoakan Arwah Non-Katolik

HIDUPKATOLIK.COM - Romo Kris yang baik, apakah boleh mendoakan arwah bagi orang yang beragama non-Katolik saat Misa Peringatan Arwah Semua Orang Beriman yang diperingati setiap tanggal 2 November? Dian, Jakarta DALAM bagian Misa Arwah dalam...

Makna Terdalam Amnanesis

HIDUPKATOLIK.COM – Romo, saya agak bingung, mengapa dalam salah satu anamnesis yang baru tidak ada disebut soal kebangkitan tetapi soal “wafatMu kami wartakan...” Bukankah inti iman kita soal kebangkitan Kristus? (Sandro, Bekasi) SALAH satu bagian dalam...

Benarkah Gereja Pernah Setujui Hukuman Mati

HIDUPKATOLIK.com - Jika hak atas kehidupan itu milik Tuhan, mengapa pada masa lalu Gereja mendukung pelaksanaan hukuman mati? Bukankah ini melanggar perintah, “Jangan membunuh”? Bukankah hukuman mati tak jauh dari aborsi atau euthanasia? Pertama, benar hidup manusia berasal...

Tradisi Mengunjungi Makam

HIDUPKATOLIK.COM - Romo Benny, pada Jumat Agung, banyak orang Katolik, khususnya di daerah, membersihkan kuburan keluarga. pada Malam Paskah mereka menaruh lilin di makam keluarga. Saya kadang bertanya dalam hati, untuk apa lagi makna...

TERBARU

RISING POST IN 3 DAYS