web page hit counter
33.2 C
Jakarta
Sunday, May 19, 2024

Kebhinnekaan Indonesia Diakui Dunia

HIDUPKATOLIK.com - Penunjukan Indonesia sebagai tuan rumah Asian Youth Day (AYD) 2017 bukan tanpa sebab. Indonesia yang bhinneka, amat sesuai dengan tema AYD 2017 “Joyful Asian Youth! Living The Gospel in Multicultural Asia”. Tidak ada...

Terpujilah Engkau di Antara Wanita

HIDUPKATOLIK.com - Bunda Maria ialah citra asli Gereja, yang dirindukan tiap umat beriman. Warisan tradisi devosi pada Maria menjadi salah satu ekspresi ziarah iman Gereja. Devosi ini mestinya disertai usaha meneladan pribadi yang dihormati. Pada...

Pastor Antonius Suhud Budi Pranoto, SX: Maraknya “Homo Digitalis”, Misi Harus Masuk

HIDUPKATOLIK.COM - Zaman berubah, tantangan misionaris pun berubah. Di era digital ini, bagaimana Serikat Xaverian mengartikulasikan semangat misionernya? “KEMBANGKAN daya kreatif dan inovatif dalam karya kerasulan sehingga akan menghasilkan karya pewartaan yang bermanfaat bagi umat...

Sudah Pantaskah Kita Sebagai Anak Bangsa?

HIDUPKATOLIK.com - Kebhinnekaan adalah realitas yang menjadi bagian dari kehidupan masyarakat Indonesia. Kesadaran ini muncul sejak lama karena adanya sikap menerima keragaman. Sangat bijak ketika negara ini hendak dibangun menggunakan semboyan Bhinneka Tunggal Ika...

Melihat Makna Terdalam Kunjungan Paus ke Kanada: Menyembuhkan Luka dalam Karya Misi (1)

HIDUPKATOLIK.COM - KETIKA ditanya soal rencana kunjungannya ke Kanada (24-30 Juli 2022), Paus Fransiskus menggambarkan kunjungan tersebut adalah kunjungan yang sulit, penuh emosi. Kemudian dia menyebut kunjungan tersebut sebagai peziarah penitensi, yang dimaksudkan untuk...

Harus Ada Gebrakan Menarik

HIDUPKATOLIK.com - Pola perekrutan calon dan kaderisasi anggota PMKRI harus ada gebrakan menarik dan kreatif. Kalau mau dilirik banyak peminat. Mgr Vincentius Sensi Potokota Ketua Komisi Kerasulan Awam Konferensi Waligereja Indonesia Saya berharap, PMKRI menjadikan Tahun Politik...

Makna Inti Paskah

HIDUPKATOLIK.com - Setelah masa puasa dan refleksi selama 40 hari lamanya, Minggu Paskah menjadi penanda akhir masa Prapaskah. Kisah Paskah merupakan aspek mendasar teologi Kristiani. Berbagai cara mulai dilakukan dengan berbagai macam tradisi Paskah denganperayaan...

Partisipasi Politik Perempuan Katolik

HIDUPKATOLIK.com - Gereja memandang perempuan dan laki-laki setara. Keduanya memiliki panggilan yang sama di dunia politik, sebagai ladang kerasulan awam. Panas terik tak menyurutkan langkah sekitar 1500 perempuan yang berkumpul di kawasan MH Thamrin, Jakarta,...

Selamat Datang, Mgr Pioppo

HIDUPKATOLIK.com - Paus Fransikus telah mengangkat Mgr Piero Pioppo sebagai Nunsius Apostolik untuk Indonesia. Pesan kesatuan dalam keberagaman menjadi refleksi bersama Mgr Pioppo. Dalam keheningan, Mgr Piero Pioppo berdoa di Kapel Nunsiatura Jalan Medan Merdeka...

Jatuh Bangun Keuskupan Sukarnapura

HIDUPKATOLIK.com - Sejak masuknya Gereja di Jayapura, sudah ada misionaris Protestan. Lewat karya Roh, para misionaris mampu meletakkan dasar iman yang kuat. Pastor Le Cocq d’Armandville, SJ adalah misionaris Belanda pertama yang membuka misi Katolik...

Potret Katedral Bandung: Indah Fisik, Sarat Makna

HIDUPKATOLIK.COM - Arsitekturnya mengandung pesona makna yang dapat menghantarakan mereka yang berada di dalamnya bak berlayar bersama Allah. “INDAH!” adalah kata yang kerap dilontarkan oleh hampir setiap orang saat mengunjungi Katedral St. Petrus, Bandung....

Dari “Ambon Manise” untuk Indonesia

HIDUPKATOLIK.com - Awal terbentuknya Pesparani atas desakan beberapa tokoh awam Katolik dari Maluku. Komitmen untuk menghidupi Musik Liturgi menjadi dasar pembentukan Pesparani. Seorang nenek melayangkan protes kepada sopir angkot jurusan Mardika-Bentas, kota Ambon, Maluku. Nyong...

Pastoral Memberantas Perdagangan Manusia

HIDUPKATOLIK.com - Dewasa ini, fenomena perdagangan manusia membuat nama Nusa Tenggara Timur (NTT) mencorong ke seluruh cakrawala Nusantara. Tetapi kasihan, bukan karena keharuman melainkan suatu “borok” yang lama dibalut di tanah NTT. Borok ini pastilah...

Kentalnya Pesan Moderasi Beragama pada Pesparani II Kupang

HIDUPKATOLIK.COM - Toleransi, nilai kemanusiaan, persaudaraan, dan moderasi beragama menjadi pesan utama dalam Pesparani II. BERTO Pah sudah mencuri perhatian publik sejak tampil di Indonesia Mencari Bakat (IMB) tahun 2010. Kemampuannya bermain alat musik Sasando...

Menabur Benih Iman di Tanah Suai

HIDUPKATOLIK.com - Situasi genting memuncak di  Timor Timur pasca Jajak Pendapat 1999. Sejumlah imam, biarawati dan umat menjadi martir. Wisma Skolastikat Jesuit di Jalan Kramat VII/25, Jakarta Pusat, mulai 4 Mei 2003, berganti nama menjadi...

TERBARU

RISING POST IN 3 DAYS