web page hit counter
26.1 C
Jakarta
Sunday, May 19, 2024

Geliat Radio di Pusaran Zaman

HIDUPKATOLIK.com - Radio tidak akan mati tetapi akan terus bertahan dalam geliat perubahan zaman teknologi informasi dan telekomunikasi. Dibutuhkan ide kreatif untuk terus mengembangkan radio. Di Radio, aku dengar lagu kesayanganmu. Begitu lirik lagu berjudul...

KALA MATA TERORISME MENYASAR RUMAH IBADAH, SIDNEY JONES: POLA-POLA KELOMPOK TERORIS SAAT INI MENGALAMI...

HIDUPKATOLIK.COM - Bukan sekali saja gereja menjadi sasaran aksi bom bunuh diri di Indonesia, terakhir di depan gerbang Katedral Makassar. Urgen antisipasi agar tak terulang lagi. MAKASSAR adalah sebuah kota yang terletak di pesisir pantai....

Menginspirasi dalam Diam

HIDUPKATOLIK.COM - Dia adalah pribadi yang sudah selesai dengan dirinya, ketika para imam lain masih fokus pada urusan dunia. SUATU ketika di hari Jumat tahun 2013, ketika Fr. Nicensius Mety, CMM dalam perjalanan ke Komunitas...

KEUSKUPAN AGUNG BAHíA BLANCA

HIDUPKATOLIK.COM HIDUP No.15, 12 April 2020

Lembaga Amal Pun Menjadi Korban Perang

HIDUPKATOLIK.COM - Organisasi Caritas mengutuk pelanggaran yang meluas terhadap hukum humaniter internasional di beberapa wilayah Ukraina.       “KOTA-kota, rumah, dan taman kanak-kanak kami telah dihancurkan. Tetapi tidak seorang pun tidak akan berhasil menghancurkan aspirasi kami...

IBU PEMERSATU DI TIMUR SEMENANJUNG ARABIA

HIDUPKATOLIK.COM Putra Mahkota Abu Dhabi mengubah nama salah satu masjid. Tujuannya untuk mengeratkan hubungan kemanusiaan antarpemeluk agama. PEPOHONAN palem raja (Roystonea Regia) menjulang di hampir setiap ruas jalan. Saking banyaknya, tumbuhan dari suku pinang-pinangan (Arecaceae)...

INKLUSIVITAS, ENGGAK BISA DITAWAR!

HIDUPKATOLIK.COM Menjadi agen of change membutuhkan kesiapan diri untuk terbuka dan menghargai keberadaan orang lain. Inklusifitas menjadi satu nilai penting bagi Atma Jaya. TAGLINE Universitas Katolik Indonesia (Unika) Atma Jaya, Ja-karta adalah “Terpercaya Kualitas Lulusannya”....

Komisaris Comisariat Terrae Sanctae-Indonesia (CTS-I) Pastor Robert Wowor, OFM: Tanggung Jawab Kita sebagai Gereja...

HIDUPKATOLIK.COM - Membahas mengenai Patriakat Latin Yerusalem tidak bisa lepas dari peran Ordo Fratum Minorum (OFM) yang telah 800 tahun memelihara Tanah Suci. Untuk itu, HIDUP memiliki kesempatan berbincang dengan seorang imam Fransiskan yang...

“The Smiling Pope” Yohanes XXIII: Penabur Harapan

HIDUPKATOLIK.COM - Angelo Giuseppe Roncalli yang lahir di Bergamo pada 25 November 1881, merupakan anak keempat dari 13 bersaudara, dikenal sejak kecil sebagai anak yang cerdas dan punya perhatian akan orang lain. Itulah Santo...

Panggilan sebagai Kolaborator Misi Keadilan dan Rekonsiliasi

HIDUPKATOLIK.COM - “In Manresa St Ignatius at last discovered that the path of conversion he was experiencing was in the end a call to be and not simply to do…” PATER Jenderal Serikat Jesus, P....

Memperjuangkan Keselamatan Integral, Kunjungan Paus ke Kongo

HIDUPKATOLIK.COM - “Melayani umat di Kongo tidak hanya menangani keselamatan jiwa semata tetapi keselamatan integral seorang manusia. Rohani dan jasmani.” ANTUSIASME, kegembiraan, dan semangat misionaris umat Katolik di Kongo memberi oksigen bagi seluruh Gereja. Itulah...

Siapakah Yang Mendampingi PRT?

HIDUPKATOLIK.com - Pemberdayaan dan pendampingan terhadap para Pekerja Rumah Tangga (PRT), khususnya PRT anak menjadi salah satu gerakan yang diusung oleh Mitra ImaDei. Paguyuban ini mendampingi PRT di daerah Bekasi dan Tangerang sejak 2008 hingga...

Berbenah Diri

HIDUPKATOLIK.com - Trauma yang ada membawa pembelajaran agar terus menempa diri. Gereja berupaya meningkatkan keamanan agar tak lagi “kecolongan”. Bukan kali pertama Gereja merasakan duka yang mendalam karena mengalami peristiwa yang tak terduga. Kali ini...

Keuskupan Atambua Optimis Bencana Teratasi, Butuh Koordinasi

HIDUPKATOLIK.COM - Bencana mengeyahkan segala lini kehidupan. Namun masih banyak tangan yang mengulurkan pertolongan. SIKLON Tropis Seroja memicu cuaca ekstrem di wilayah Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT) dan sebagian di Nusa Tenggara Barat (NTB)...

Sekretaris Eksekutif Komisi Kerawam KWI, Pastor Yohanes Kurnianto Jeharut: Panggilan Khas Awam Katolik: Terlibat...

HIDUPKATOLIK.COM - DOKUMEN Konsili Vatikan II, “Gaudium et Spes” (Konstitusi Pastoral tentang Gereja Dalam Dunia Modern), menyebutkan bahwa segenap umat Kristen hendaknya menyadari panggilan mereka yang khas dalam negara. “Di situlah harus terpancarkan teladan...

TERBARU

RISING POST IN 3 DAYS