web page hit counter
34.9 C
Jakarta
Sunday, May 12, 2024

Apakah Hari Minggu Warisan Konstantin

HIDUPKATOLIK.COM – Pastor, apakah benar penetapan Hari Minggu sebagai hari Tuhan ditetapkan oleh Konstantin? (Athanasius Sastro, Jakarta) PERTANYAAN ini menyentuh beberapa hal: mengenai Konstantin, hubungannya dengan kekristenan dan mengenai hari-hari dalam minggu. Menurut ahli sejarah sistem...

Melayani sebagai Partisipasi dalam Imamat Yesus

HIDUPKATOLIK.com - Biasanya di stasi kami, yang memimpin Ibadat Sabda Rabu Abu ialah seorang Asisten Imam. Tahun lalu, jumlah umat yang menghadiri Ibadat Sabda Rabu Abu di stasi membeludak luar biasa. Maka Asisten Imam...

Rahmat yang Tidak Terbatas

HIDUPKATOLIK.com - Saya pernah dengar statement seperti ini, “yang kaya makin kaya, yang miskin makin miskin”. Hal ini saya lihat dalam keadaan sehari- hari. Misalnya, melihat berita-berita, artis yang semakin naik daun tapi tidak...

SOLIDARITAS MENCARI ALLAH

HIDUPKATOLIK.COM GEREJA kita senantiasa menekankan agar dijalin dialog dengan agama lain. Bagaimana konsep dialog yang diinginkan oleh Gereja? Dalam tataran mana dialog dapat terjadi, Pastor? Tommy, Pematangsiantar TOMMY yang baik, benar sekali bahwa Gereja Katolik...

Devosi Maria, Wajib atau Pilihan

HIDUPKATOLIK.COM – Pastor, teman paroki saya ketika itu mengungkapkan bahwa Devosi kepada Maria bukan suatu pilihan tetapi suatu kewajiban sebagai Perintah Allah yang Keempat, apakah itu benar? (Gamar, Kupang) SAAT tergantung di salib Tuhan Yesus menyerahkan...

Bagaimana Menyembuhkan Luka Batin, Trauma, dan Kebencian

HIDUPKATOLIK.COM - Pastor GregorIus Hertanto yang baik, salam jumpa melalui halaman ini. Saya ingin minta nasihat dari Pastor tenang satu hal yang sudah lama saya simpan dalam hati. Jika seseorang mengalami luka batin yang...

Kebijakan Autopsi Menurut Gereja

HIDUPKATOLIK.COM – Romo Kris, dari kemarin saya menyimak kasus Brigadir J, lalu terlintas mengenai tindakan autopsi, apakah diperbolehkan oleh Gereja Katolik? Sesudah autopsi, lalu jenazah harus dimakamkan ulang, bagaimana tata caranya sesuai dengan aturan Gereja?...

Uskup Dibebastugaskan

Romo Kris, saya tertarik dengan uraian Romo tentang Meterai Sakramen Imamat. Bagaimana kalau dengan seorang uskup yang dibebastugaskan? Apakah seorang mantan uskup masih bisa menahbiskan seorang imam? (Leo, Jakarta) KETENTUAN norma Gereja menyebutkan bahwa seorang...

Memahami Makna Indulgensi

HIDUPKATOLIK.COM - Romo Jacobus Tarigak yang saya hormati! Kita memasuki bulan November. Yang saya tahu ada Peringatan Arwah Semua Orang Beriman yang dirayakan setiap tanggal 2 November. Biasanya ada indulgensi. Mohon penjelasan terkait hal...

Spirit Doll

HIDUPKATOLIK.COM – Romo, sekarang ini beberapa public figure punya spirit doll. Salah seorang dari mereka mengatakan lewat boneka- boneka tersebut, mereka ingin membimbing, merawat, dan mendoakan arwah anak-anak yang tidak tenang. Bagaimana pandangan Gereja? (Reesha,...

Mengapa Harus Ada Misa Khusus Pembukaan KEP Bersama Umat

HIDUPKATOLIK.COM - Romo Kris, mengapa Kursus Evangelisasi Pribadi (KEP) harus dibuka dengan Misa khusus bersama umat? Seolah-olah ada perlakuan khusus bagi orang-orang yang ikut kursus ini? Evi, Bekasi PERTAMA perlu diperjelas apakah itu kebijakan paroki,...

Siapakah Yesus

HIDUPKATOLIK.COM – Saat membaca Alkitab lebih teliti, saya menemukan ragam pandangan atau sebutan mengenai sosok Yesus? Ada yang menyebut-Nya Rabi, Anak Allah, Mesias. Jadi yang tepat itu, siapa Yesus, Romo? (Daneshwara, Slawi) KETIKA pertama kali menyatakan...

Keistimewaan Kedatangan Kristus

HIDUPKATOLIK.COM –  Romo Kris, Selamat Tahun Baru! Apakah sebetulnya dunia mengakui kedatangan Kristus sebagai satu hal yang istimewa dengan adanya perhitungan kalender internasional menggunakan acuan kedatangan Kristus, yaitu Anno Domini (AD)?(Esti, Tanjung Selor) PERSOALAN menyebutan tahun...

In Vitro Fertilization

HIDUPKATOLIK.COM – Pastor, saya liat di sebuah film tentang sepasang suami istri. Karena sang istri tidak bisa mengandung, lalu fertilisasi sel sperma, disemaikan di rahim perempuan lain, lalu sesudah lahir, anak itu diserahkan kepada pasutri...

Tersebab Melaut, Lama Tidak Komuni

Saya seorang pelaut. Saya menghabiskan waktu 3-4 bulan di laut untuk berlayar. Selama berlayar saya tidak pernah mengikuti Perayaan Ekaristi karena memang tidak ada pelayanan seperti ini di atas kapal. Jadi saya tidak pernah...

TERBARU

RISING POST IN 3 DAYS