web page hit counter
30.5 C
Jakarta
Friday, May 17, 2024

Capaian Hidup Sang Aktivis 66

HIDUPKATOLIK.com - Cosmas Batubara adalah aktivis 66 yang disegani. Kontribusi untuk bangsa dan Gereja diembannya hingga akhir hayat. Bunyi gendang dan terompet membahana di kawasan perumahaan Cidurian, Jakarta Pusat, Jumat pagi, 8/8. Tenda-tenda putih berdiri...

Kemerosotan Moral di Tengah Hikmat Ekologis

HIDUPKATOLIK.com - Model pembangunan sekarang telah membawa kemerosotan eko sosial. Merawat bumi menjadi pesan moral bagi manusia untuk melestarikan keutuhan ciptaan. Empat tahun lalu, Paus Fransiskus menerbitkan Ensiklik Laudato Si’, ‘Terpujilah Engkau’ (24 Mei 2015)....

Menjadi Sehati, Senasib, dan Sepemikiran

HIDUPKATOLIK.COM - Kasih tidak pandang buluh. Kasih diberikan kepada siapa saja yang membutuhkan, kapan pun dan di mana pun. TIDAK ada jaringan. Ini yang pertama kali disadari oleh beberapa peserta “Learning Event & Pertemuan...

Mengawinkan Kasih Beda Agama

HIDUPKATOLIK.com - Gereja sebagai ibu yang berbelaskasih akan setia mendampingi dan menolong keluarga-keluarga yang mengalami permasalahan terkait perkawinan beda agama. Fenomena pernikahan beda agama di Indonesia dari dulu hingga sekarang masih menimbulkan pro dan kontra....

Mereka di Garis Depan Pastoral

HIDUPKATOLIK.com - Bersama sang uskup baru, Keuskupan Purwokerto akan memulai sebuah perjalanan baru dalam peziarahan hidup mereka, menjadi semakin selaras dengan kehendak Allah. Mgr Christoporus Tri Harsono akan mulai berjalan bersama umat Katolik Keuskupan Purwokerto...

Katolik di Pinggir Cisadane

HIDUPKATOLIK.com - Baptisan dewasa di kalangan  masyarakat asli keturunan Tionghoa di kawasan Tangerang atau yang disebut masyarakat Cina Benteng menyumbang jumlah umat cukup signifikan bagi pertambahan umat Paroki Hati Santa Perawan Maria Tak Bernoda Tangerang....

Ujung Tombak Sekolah

HIDUPKATOLIK.COM - Bangga dan haru menyelimuti relung hati para guru SMK Pariwisata ANCOP saat menyaksikan anak didiknya menamatkan pendidikan dengan baik. Apalagi saat menyaksikan beberapa anak murid mampu mengejar mimpinya untuk mengejar pengalaman hingga...

Upacara Pernikahan, Mana Lebih Penting Kesakralan Atau Sensasi

HIDUPKATOLIK.com - Tak sedikit calon pasangan suami istri Katolik yang melangsungkan upacara sakramen atau pemberkatan pernikahan di luar gedung gereja. Bisnis di bidang ini pun marak, terutama di kawasan wisata seperti Bali. Namun, kadang mereka...

Melayani Hingga Akhir Hayat

HIDUPKATOLIK.com - Tragedi pembunuhan massal di Suai, Timor Leste pada September 1999 telah merenggut sedikitnya tiga nyawa imam: Romo Tarcisius Dewanto SJ, Romo Hilario Madeira, dan Romo Francisco Soares. Tragedi ini meninggalkan duka bagi...

Bina Iman, Bina Umat

HIDUPKATOLIK.com - Keteraturan hidup dalam komunitas sangat membantu para kaum berjubah menjaga diri dan karya mereka. Umat juga harus tahu diri, terutama di era milenial ini. Para imam harus terus berusaha memperbaiki diri dan merawat...

Pembinaan Karakter

HIDUPKATOLIK.com - “Mengenyam pendidikan di Sekolah Menengah Pertama Kanisius Sleman, Yogyakarta angkatan 63 dan lulus tahun 1966, saya merasa bangga bisa masuk di SMP Kanisius. Mengapa? Karena melihat mutu dan persaingan yang ada pada...

Dari Gereja Mandiri Menuju Gereja Misioner

HIDUPKATOLIK.com - Persoalan kesehatan, korupsi, alam, dan HAM menghiasi perjalanan 25 tahun Mgr Leo. Menguatkan komunitas basis lewat kesaksian hidup menjadi kekuatan dalam menyelesaikan ragam persoalan di Keuskupan Jayapura. Hati Mgr Leo Laba Ladjar OFM...

Surya Tjandra, Dosen Fakultas Hukum Unika Atma Jaya, Jakarta : Merugikan Semua Pihak

HIDUPKATOLIK.com - Sebetulnya, sebagai lembaga Katolik punya pendekatan berbeda, yakni secara moral. Kalau soal hukum, semua sama. Surya Tjandra menyayangkan perselisihan antara Yayasan Pendidikan Umum St Lukas Pademangan dengan Fransisca Tri Susanti Koban (Sisca) harus...

Beruntung Punya Uskup Mandagi

HIDUPKATOLIK.com - Mgr Petrus Canisius Mandagi MSC bukan hanya milik tarekat MSC, Gereja Katolik, umat Keuskupan Amboina serta Administrator Apostolik Keuskupan Agung Merauke. Uskup Mandagi adalah milik semua orang di mana pun dirinya berada....

Persaudaraan Harus Memenangkan Perjuangan

HIDUPKATOLIK.com - Ia melihat panggilannya sebagai kardinal adalah untuk terlibat dalam dialog dengan sesama dari agama lain. Panggilan ini kemudian menjadi gerak seluruh Gereja. Tak begitu susah untuk meminta waktu wawancara kepada Kardinal Julius Riyadi...

TERBARU

RISING POST IN 3 DAYS