web page hit counter
26.1 C
Jakarta
Saturday, April 27, 2024

Pasca Paskah, Apa Tugas Kita

PERAYAAN Paskah (Pekan Suci) tahun 2022 lalu terasa berbeda dari perayaan dua tahun sebelumnya. Pandemi telah membekap dunia sehingga segala bentuk acara yang berpotensi mengundang kerumunan orang dihentikan, termasuk beribadah di rumah ibadah. Tahun ini,...

Ke Monokwari-Sorong, Mgr. Hilarion Datus Lega Datang

HIDUPKATOLIK.COM - YA! Ke Monokwari-Sorong, Papua Barat Daya, seorang putra asal Ruteng, datang. Datangnya bukan atas kehendak sendiri. Tapi, karena ia dipilih. Yang memilihnya bukan sembarang. Paus Yohanes Paulus II selaku pemegang tampuk primus...

Putus Rantai Intoleransi

HIDUPKATOLIK.com - Kecenderungan intoleransi dan radikalisme dirasakan kian menguat di kalangan anak-anak dan remaja. Situasi ini mengundang keprihatinan kita dengan bertanya: mengapa semua ini terjadi? Apa yang perlu diperhatikan di dunia pendidikan kita, baik...

Menyiapkan Konten Bermutu Katekese Digital

HIDUPKATOLIK.COM - KOMISI Kateketik Konferensi Waligereja Indonesia (Komkat KWI) pertengahan September lalu menggelar sebuah pertemuan penting di Muntilan, Jawa Tengah. Pertemuan Kateketik antar-Keuskupan se-Indonesia (PKKI) XII selama sepekan, 9-14/2022. Inilah pertemuan pertama, pasca pandemi,...

Memaksimalkan Air Hujan

HIDUPKATOLIK.com - Bagi masyarakat Jakarta, melimpahnya air hujan kiriman kerapkali menjadi ancaman serius. Tak jarang juga menimbulkan korban terutama warga yang tinggal di bantaran-bantaran kali atau hunian yang rendah. Oleh karena itu pula, umat...

Jasa Besar Benediktus XVI: Lahirnya Katekismus Gereja Katolik

HIDUPKATOLIK.COM - Baru saja kita mengenang 40 hari wafatnya Paus Emeritus Benediktus XVI. Joseph Kardinal Ratzinger, namanya sebelum terpilih menjadi Pengganti Takhta Santo Petrus, dikenal sebagai palang pintu atau penjaga ajaran iman Katolik. Baik...

Merawat Persahabatan

HIDUPKATOLIK.com - Kunjungan Apostolik Paus Fransiskus ke Thailand minggu lalu bukanlah kunjungan pastoral biasa. Di antara kedua negara, Vatikan dan Kerajaan Thailand, telah terjalin hubungan yang harmonis sejak lama. Kujungan ini mengingatkan kita akan...

SEABAD LOLEK

HIDUPKATOLIK.COM POLANDIA telah melewati pe­­nga­laman teramat pahit selama berabad-abad karena dijajah oleh negara-negara tetangga secara bergantian. Namun masa-masa pedih ini justru menjadi pemantik kokohnya karakter iman rakyat Polandia. Dalam situasi yang teramat suram dan...

Makna Kunjungan Paus ke Kongo dan Sudan Selatan: Gereja Peduli Afrika

HIDUPKATOLIK.COM - MEDIA besar internasional seperti The Tablet, The New York Times, Alzazera, dan lain-lain memberikan perhatian besar pada kunjungan apostolik Paus Fransiskus ke Kongo dan Sudan Selatan pekan lalu. Dua negara di Afrika...

Joyful Run 2023, Pemanasan Menuju IYD Palembang

HIDUPKATOLIK.COM - GEMA Indonesian Youth Day (IYD) yang akan dipusatkan di Jakabaring Sport, Palembang, 26-30 Juni 2023 kian terasa. Orang Muda Katolik (OMK) tengah bersiap menuju Palembang. Di tingkat keuskupan digelar pelbagai macam kegiatan...

Perkokoh Pesaudaran Sejati

HIDUPKATOLIK.com - Pesta Paduan Suara Gerejani (Pesparani) Katolik I akan digelar di Ambon, Maluku, 27 Oktober – 2 November 2018. Sekitar delapan ribu peserta dari 34 provinsi akan memenuhi Kota Ambon. Dengan tema “Membangun...

Perlunya Kedalaman Keteladanan

HIDUPKATOLIK.COM - SETIAP kali kita merayakan ulang tahun tahbisan seorang imam, saat itu pula kita merefleksikan hakikat sakramen suci ini. Hal yang sama terjadi, ketika majalah ini pada edisi ini mengangkat momen HUT ke-40...

Dari Konvensi Nasional PUKAT 2022: Tantangan Bagaimana Berprofesi dan Berbisnis yang Bermartabat

HIDUPKATOLIK.COM - KONVENSI Nasional Profesional dan Usahawan Katolik (Konvenas Pukat) di Makassar, Sabtu-Minggu, 28-29 Mei 2022  diwarnai dengan sebuah pertanyaan mendasar terkait dengan keberadaan dan eksistensi komunitas kategorial yang sejarah awalnya bermula dari Keuskupan...

Tahun 2019 : Perlu Kerja Keras

HIDUPKATOLIK.com - Menghadapi tahun 2019, kita perlu kerja keras! Mengapa? Dua ekonom mengatakan hal yang kurang lebih sama. Ekonom pertama dari Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia Muhammad Chatib Basri mengatakan begini: “Tahun 2019...

Pesan Solider Imlek

HIDUPKATOLIK.com - Baru saja sebagian besar umat manusia di seluruh dunia menyambut pergantian Tahun Baru Masehi, dari 2019 ke 2020. Beragam cara dilakukan oleh setiap bangsa dan masyarakat merayakannya. Pada akhir bulan ini, tepatnya...

TERBARU

RISING POST IN 3 DAYS