web page hit counter
26.9 C
Jakarta
Friday, April 26, 2024

In Memoriam, Romo Frans Doy dalam Pelayanan Retret Meditasi Anak dan Remaja

HIDUPKATOLIK.com - Semasa hidupnya, Pastor Fransiskus Xaverius Talinau Doy, Pr memberikan perhatian khusus bagi anak dan remaja yang mengalami kesulitan dalam belajar, membina hubungan dengan Tuhan dan keluarga, serta pergaulan dengan teman. Bagaimana cara Romo Frans...

Monica Aryani Saraswati: Jalan-Ku Bukan Jalanmu

HIDUPKATOLIK.COM - Setiap kejutan Tuhan membuatnya semakin yakin bahwa baik dalam suka dan duka Tuhan tak pernah meninggalkannya. Di setiap area hidupnya Tuhan hadir dan jalan-Nya yang terbaik. SUARANYA merdu mendayu saat bibirnya bergerak memanjatkan...

Mgr Antonius Pain Ratu SVD : Menjinjing Salib

HIDUPKATOLIK.com - Ia berusia 90 tahun pada awal Januari lalu. Namun, sebagai imam tak ada kata pensiun. Tiap Minggu, ia memimpin Misa bersama umat. Ia juga rajin menulis buku harian sejak 1958. Usianya sudah amat...

Menjadi Hamba yang Menyatukan Kesaksian

HIDUPKATOLIK.com – Pelajaran sejarah mengetuk hatinya untuk menjadi Yesuit. Tahun pertama novisiat mengubah keputusannya: menjadi misionaris. Ia menjadi Yesuit dan imam di Jawa. Tidak enak menolak, Roh Pemersatu menyentuhnya. LENGKUNG janur kuning menghiasi pintu utama Gereja...

Cecilia Maribel Flores-Alejandro Rivas : Sekarat Berbuah Mukjizat

HIDUPKATOLIK.com - Perempuan berbadan dua itu sedang sekarat. Dokter sudah pasrah, sebab penyakitnya amat berat. Tiba-tiba, deritanya diangkat. Ini mukjizat. Perut Flores kian membuncit. Usia kandungannya sudah masuk bulan kedelapan. Perempuan asal Salvador ini diketahui...

Pasutri Valeria – Diddy: Mendapat Anugerah Anak Autis

HIDUPKATOLIK.com - Awalnya mereka terpukul kala mengetahui anaknya mengalami gejala autis. Mereka pun berjuang untuk bisa menerima dan memahaminya, hingga mampu bersyukur. Setelah menjalani masa pacaran tujuh tahun, Valeria Wiwie Kartati dan Diddy Yulius Petrus...

Hyacinthus Agus Susanto: Setia Mendidik dengan Cerdik

HIDUPKATOLIK.com - Ia bercita-cita menjadi dokter, tetapi perjalanan hidup menuntunnya menjadi guru. Di luar jam sekolah, ia masih melayani les gratis bagi para murid. Menjelang senja, rumah Hyacinthus Agus Susanto ramai suara anak-anak. Mereka adalah...

Tuhan Hadir Dalam Setiap Peristiwa

HIDUPKATOLIK.com - Sejak kecil, ia telah kehilangan bundanya. Ia bertekad hidup mandiri. Sembari menyelesaikan pendidikan tinggi, ia memberikan les pelajaran dan bekerja. Uang diperolehnya juga untuk membiayai adiknya. Hingga usia lima tahun, Rosaline Ineke Witanto menghabiskan...

Kisah Pertobatan Imam yang Tulis Surat untuk Paus Fransiskus agar Diadakan Tahun Santo Yosef

HIDUPKATOLIK.COM-- Puji Tuhan untuk Tahun Santo Yosef! Baru pada 8 Desember 1870 Beato Paus Pius IX menyatakan St. Yosef sebagai Pelindung Gereja Universal. Untuk memperingati 150 tahun deklarasinya sebagai Pelindung Gereja Universal, Paus Fransiskus...

Yulianus Rettoblaut : Menjadi Batu Penjuru

HIDUPKATOLIK.com - Perlakuan diskriminasi dan tindak kekerasan yang pernah dialaminya menjadi pemantik perjuangan dan perhatian bagi kaumnya. Ia meminta mereka untuk meninggalkan jalanan. Hari telah merangkak kian tinggi. Sebuah panggilan masuk ke telepon selular Yulianus...

Bermisi Di Tengah Ancaman Ebola

HIDUPKATOLIK.com - Sebagai misionaris di Sierra Leone. ia menembus pedalaman untuk menyapa umat. Di tengah berjangkitnya virus ebola yang mematikan, ia bertahan mendampingi dan menguatkan umat. Rabu, 14 April 2010, Romo Fransiskus Xaverius Sudarmanto SX tiba...

Ikrar 50 Tahun Lalu Itu Tidak Luntur

HIDUPKATOLIK.com - Usia menggerus raga, semangatnya tak luntur. Ia berikrar untuk terus memberikan diri bagi Gereja. Ikrar itu masih sekuat 50 tahun lalu, kala ia memutuskan dan menapaki panggilan sebagai biarawati. Garis-garis keriput menghiasi wajah Suster...

Ana W Darmadi-Aloysius S Handoyo: Komitmen, Saksi Kabar Gembira

HIDUPKATOLIK.com - Pasutri ini berusaha terlibat dalam kegiatan gereja dan komunitas. Mereka ingin berbagi karunia, berkomitmen menjadi saksi Kabar Gembira. Perkenalan Aloysius Setyo Handoyo dengan Ana Winarti Darmadi terjadi ketika mereka terlibat dalam kegiatan PMKRI. Benih-benih...

Vincensius Dwimawan Chriswanto : Jejak Karya Kala Sepi

HIDUPKATOLIK.com - Pada usianya yang tak lagi muda, ia terus berkarya. Sapuan kuasnya terpampang di beberapa gereja. Inspirasi datang saat sepi. Meski bukan pelukis profesional, karya lukisanya bertema religi banyak menghiasi Gereja Keluarga Kudus Cibinong,...

Aloysius Sugianto dan Elizabeth Sarwitri Sakuntala : Menikmati Hidup, Mempersiapkan Diri

HIDUPKATOLIK.com - Sepuluh tahun mereka menanti kehadiran sang buah hati. Tak ada istilah terlambat atau terlalu cepat di mata Tuhan. Semua akan indah pada waktu-Nya. Aloysius Sugiyanto mungkin takkan berumur panjang andaikata Takayatsu tak pasang...

TERBARU

RISING POST IN 3 DAYS